Piala Eropa 2020
Prediksi Final Euro 2020, Italia vs Inggris, Adu Strategi Roberto Mancini dan Gareth Southgate
Super Big Match bakal tersaji di Wembley Stadium dalam partai puncak Euro 2020 antara Italia vs Inggris pada Senin 12 Juli 2021 dini hari nanti.
Jumlah gol Italia sebagai bukti produktifnya lini depan tak pelak harus menjadi perhatian Inggris.
Kini menurut data Uefa, Timnas Italia memiliki enam pencetak gol, lima di antaranya telah menghasilkan masing-masing dua gol.
Italia juga memiliki pengalaman adu penalti.
Lagi-lagi laga semifinal kontra Spanyol yang berujung adu penalti menjadi kesempatan Italia membuktikan taringnya.
Selain memiliki kiper ampuh seperti Donnarumma, Italia memiliki eksekutor penalti yang dikenal jitu.
Tak lain seperti gelandang Chelsea, Jorginho hingga para lini depan yakni Ciro Immobile dan Lorenzo Insigne.
Baca juga: Berlangsung Live Streaming Inggris vs Denmark Euro 2020, Tayang di RCTI dan Mola TV Skor 0-0
Prediksi Skor
Sportsmole : Italia 2-2 Inggris (Azzurri Menang Pelati)
Sportskeeda : Italia 2-1 Inggris
Whoscored : Italia 1-1 Inggris
Prediksi Susunan Pemain
Italia:
Donnarumma; Di Lorenzo, Bonucci, Chiellini, Emerson; Jorginho, Barella, Verratti; Gereja, Bangunan, Insigne
Piala Eropa 2020
Euro 2020
Italia vs Inggris
Inggris
Italia
final
kaltara.tribunnews.com
Tribun Kaltara
TribunKaltara.com
Stadion Wembley
Roberto Mancini
Gareth Southgate
Live Streaming Italia vs Inggris Final Euro 2020, Duel Bintang Chelsea di Mola TV Pukul 02.00 Wib |
![]() |
---|
Final Euro 2020, Bupati Bulungan Syarwani Prediksi Inggris Juara, Jagokan Harry Kane Bobol Italia |
![]() |
---|
Jadwal Italia vs Inggris Final Euro 2021, The Three Lions Dihantui Nasib Brasil di Copa America |
![]() |
---|
Siaran Langsung Italia vs Inggris Final Euro 2020, Live Streaming Mola TV dan RCTI Pukul 02.00 Wib |
![]() |
---|