Olimpiade Tokyo 2020
Angkat Besi Berpeluang Tambah Medali, Rahmat Erwin Abdullah Hari Ini Turun di Kelas 73 Kg
Kontingen Indonesia berpeluang menambah medali di Olimpiade Tokyo 2020 cabang angkat besi melalui Rahmat Erwin Abdullah hari ini turun di kelas 73 Kg.
Selanjutnya, lifter Rahmad Erwin akan memulai perjuangannya di kelas 73kg pada Hari Rabu (28/7/2021).
Terakhir, lifter putri Indonesia di kelas +87kg, Nurul Akmal, akan tampil pada 2 Agustus 2021.
Namun, jadwal cabor angkat besi ini masih berpeluang untuk berubah seiring technical meeting yang akan digelar mendekati pertandingan.
Baca juga: Siapa Eko Yuli Irawan? Lifter Andalan Indonesia, Sumbang Medali Kedua untuk Merah Putih di Olimpiade
Jadwal Tim Angkat Besi Indonesia di Olimpiade Tokyo:
Rabu, 28 Juli 2021
Pukul 11.50 WIB, Men's 73 kg (Rahmat Erwin Abdullah)
Senin, 2 Agustus 2021
Pukul 09.50 WIB, Women's +87 kg (Nurul Akmal)
(Tribunnews.com/Gigih)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Jadwal Angkat Besi di Olimpiade Tokyo 2021, Rahmat Erwin Abdullah Berpeluang Sumbang Medali
Olimpiade Tokyo 2020 Berakhir, Amerika Serikat Juara Umum, Indonesia Terbaik ke-2 di Asia Tenggara |
![]() |
---|
Brasil Raih Medali Emas Olimpiade Tokyo 2020, Gol Malcom Bawa Tim Samba Sejajar dengan Argentina |
![]() |
---|
Olimpiade Tokyo 2020 Diwarnai Penganiayaan, Pelaku Marah Lihat Perempuan Bahagia,10 Orang Luka-luka |
![]() |
---|
Siaran Langsung Brasil vs Spanyol, Perebutan Medali Emas Olimpiade Tokyo 2020, Tayang di TVRI |
![]() |
---|
Tak cuma Greysia Polii/Apriyani Rahayu, Sosok Wahyana Ikut Harumkan Indonesia di Olimpiade Tokyo |
![]() |
---|