Sinetron Ikatan Cinta

Sinopsis Ikatan Cinta Minggu Malam Ini, Andin Ingin Jenguk Elsa, Aldebaran Ragu Beri Izin

Sinopsis sinetron Ikatan Cinta Minggu (15/8/2021) malam ini, Andin tampak meminta izin menjenguk Elsa kepada Aldebaran.

Penulis: - | Editor: Amiruddin
Instagram/layardrama_rcti
Momen pertemuan Andin dan Aldebaran. 

TRIBUNKALTARA.COM - Sinopsis sinetron Ikatan Cinta Minggu (15/8/2021) malam ini, Andin tampak meminta izin menjenguk Elsa kepada Aldebaran.

Aldebaran pun tampak bingung menjawab kemauan Andin.

Ia ragu akankah dirinya memperbolehkan Andin menjenguk Elsa atau tidak.

"Mas, aku mau jenguk Elsa, boleh? tanya Andin kepada sang suami.

Baca juga: Bocoran MasterChef Minggu 15 Agustus 2021, Chef Juna Batasi Waktu Masak, Permintaan Lord Adi Lagi?

"Ya bagaimana pun juga Elsa adik aku, mas. Aku menolong dia supaya ke depannya dia jadi lebih baik. Aku harap kamu mengerti, mas," lanjut Andin.

Sementara itu Nino tampak menerima kiriman foto yang memperlihatkan hasil USG kandungan.

Ia pun semakin ingin tahu tentang jati diri Reyna yang selama ini disembunyikan Al dan Andin,

"Apa ini anak aku? Waktu yang akan buktikan," batin Nino.

Mungkinkah jati diri Reyna akan segera terungkap?

Duhh! Andin kenapa terlalu baik sih, bund

Kira-kira Mas Al bakal respon apa, diizinkan gak ya?

Daftar Pemeran Ikatan Cinta

- Amanda Manopo sebagai Andin

- Arya Saloka sebagai Aldebaran

Halaman
12
Sumber: Tribun Kaltara
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved