Liga Italia
Siaran Langsung Sampdoria vs Inter Milan Liga Italia, Lautaro Starter, Tayang di RCTI Plus Skor 0-0
Saksikan siaran langsung Sampdoria vs Inter Milan di Liga Italia, Lautaro Martinez starter, tayang di RCTI Plus skor 0-0.
Ini yang membuat pelatih Sampdoria itu kerap membuat sulit para pemain Inter Milan di lapangan.
Di sisi lain, Inter Milan kini sudah dilatih Simone Inzaghi.
Kehebatan Roberto D'Aversa saat bertemu Inter Milan sepertinya bakal menjadi tantangan tersendiri bagi Simone Inzaghi.
Tetapi berdasarkan head to head antara Roberto D'Aversa dan Simone Inzaghi, justru peltih Inter Milan itu selalu meraih kemenangan dengan rasio 100 persen.
Dari 7 pertemuan melawan D'Aversa, Simone Inzaghi yang menukangi Lazio, selalu meraih kemenangan.
Tentu ini modal apik bagi Simone Inzaghi untuk melanjutkan tren positif Inter Milan di Liga Italia.
Menarik untuk disimak sejauh mana adu jenius dua pelatih muda Italia ini.
Baca juga: Big Match AC Milan vs Lazio di Liga Italia, Pioli Diganggu Masalah Serius, Tuan Rumah Bisa Kalah
Berikut Head to Head Sampdoria vs Inter Milan :
09/05/21 Inter Milan vs Sampdoria 5-1
06/01/21 Sampdoria vs Inter Milan 2-1
22/06/20 Inter Milan vs Sampdoria 2-1
29/09/19 Sampdoria vs Inter Milan 1-3
18/02/19 Inter Milan vs Sampdoria 2-1
Berikut susunan pemain Sampdoria vs Inter Milan :
- Sampdoria (4-2-3-1)