SIM Hilang atau Rusak? Simak Cara Mengurus agar Dapatkan SIM Baru, Lengkap dengan Biayanya
Cara membuat Surat Izin Mengemudi (SIM) baru dengan alasan hilang sehingga harus membuat yang baru.
TRIBUNKALTARA.COM - Cara membuat Surat Izin Mengemudi (SIM) baru dengan alasan hilang atau rusak.
SIM atau Surat Izin Mengemudi adalah identitas wajib dan harus dibawa bagi siapa pun orang yang berkendara, baik itu mengendarai roda dua, empat dan sebagainya.
SIM mempunyai masa berlaku yang harus diperpanjang setiap 5 tahun sekali.
Ada sanksi bagi pengendara yang lalai membawa SIM atau SIM-nya mati masa berlakunya.
Baca juga: STNK Hilang? Begini Cara Mengurus untuk Dapatkan STNK yang Baru
Selain habis masa berlaku, beberapa kendala yang kerap disarakan pengendara bermotor dan waswas ditilang polisi adalah karena SIM-nya hilang atau rusak.
Jika hal di atas terjadi pada Anda, sebenarnya bisa membuat pengajuan permohonan penggnatian SIM baru, di mana cara mengurusnya sebagai berikut sesuai rangkumannya Instagram @indonesiabaik.id.
Langkah mengurus SIM yang hilang dan biayanya:
Sebelum mengajukan permohonan penggantian SIM baru, siapkan terlebih dahulu dokumen persyaratan untuk mendapatkan SIM baru.
Dokumen persyaratan tersebut di antaranya adalah:
1. Surat Kehilangan dari kepolisian terdekat bisa dari Polres atau Polsek
2. Fotokopi SIM yang hilang jika ada
3. KTP asli dan fotokopi
4. Surat Keterangan Sehat Jasmani dan Rohani dari dokter
Setelah semua dokuemn persyaratan terpenuhi, berikut ini langkah untuk mengurus SIM hilang atau rusak.
Baca juga: Cara Pesan Tiket Nonton MotoGP Mandalika 2022, Cek Ketersediaan Tiket di dyandratiket.com
Kumpulan Pantun Bulan Juni, Kata-kata Penuh Semangat dan Motivasi yang Cocok Dijadikan Status Medsos |
![]() |
---|
Ariel Noah Mendadak Ungkap Keinginannya Bisa Merilis Satu Lagu Baru Tahun ini |
![]() |
---|
Sambut Pilpres 2024, Anies Baswedan Temui Ribuan Relawan Hari Ini di Jakarta, Bocoran Agendanya |
![]() |
---|
Sempat LDR, Terungkap Awal Perkenalan Enzy Storia dan Molen Kasetra, ada Peran Mak Comblang |
![]() |
---|
Aktris Go Jun Hee Comeback Setelah 4 Tahun Vakum, Bakal Main Drama Korea Reversal |
![]() |
---|