Liga 1

Live Streaming dan Susunan Pemain Barito Putera vs Arema FC, Adu Gacor Bruno Matos dan Carlos Fortes

Berikut ini Link Live Streaming dan susunan pemain Barito Putera vs Arema FC, adu gacor Bruno Matos dan Carlos Fortes

Editor: Amiruddin
TribunKaltara.com / Cornel Dimas Satrio
Barito Putera vs Arema FC di Liga 1. (TribunKaltara.com / Cornel Dimas Satrio) 

Kehilangan satu poin saja akan sangat pengaruh pada peluang Singo Edan untuk menjadi juara musim ini.

Hal itu diakui pemain senior Arema FC, Fabiano Beltrame yang menilai Barito Putera bakal tampil habis-habisan demi poin penuh.

"Kami belajar dari dua laga terakhir.

Besok lawan tidak mudah tapi kami akan berjuang maksimal untuk dapat tiga poin," ungkap Fabiano Beltrame.

Menurut Fabiano Beltrame timnya harus benar-benar konsentrasi meraih 3 poin saat melawan Barito Putera.

Tak perlu menanti hasil yang diraih tim rival papan atas lainnya, Singo Edan wajib fokus berjuang meraih poin penuh demi menjaga asa juara.

"Seberapa penting laga besok? Kami hanya memiliki pertandingan yang tersisa tapi kami masih memiliki peluang juara," kata Fabiano Beltrame.

Kami akan berusaha kembali ke peringkat pertama, kami harus kerja maksimal,” tambahnya.

Sementara itu pelatih Arema FC, Eduardo Almeida mewanti-wanti Singo Edan untuk tidak meremehkan kekuatan Barito Putera.

Dua laga gagal menang membuat Barito Putera merasa lapar dan siap menaklukkan lawan-lawannya.

"Pendapat saya Barito Putera adalah tim bagus.

Meski di posisi bawah, mereka pantang diremehkan.

Mereka pasti ingin juga poin maksimal, kami pantang meremehkan," ucap Eduardo Almeida.

Baca juga: Akar Masalah Rahmad Darmawan Berang saat Barito Putera Bermain Imbang Kontra Persiraja Banda Aceh

Rahmad Darmawan Puji Kualitas Arema FC

Pelatih Barito Putera, Rahmat Darmawan memuji Arema FC sebagai tim yang kompak dan menunjukkan progres penting menuju juara Liga 1.

Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved