Kabar Artis
Putus dari Alyssa Daguise, Al Ghazali Siap Buka Hati hingga Beber Wanita Idaman: yang Suka di Rumah
Al Ghazali tak menyesali putusnya hubungan dengan Alyssa Daguise. Bahkan putera Ahmad Dhani dan Maia Estianty ini mengaku siap buka hati lagi
TRIBUNKALTARA.COM- Meski kisah cintanya dengan Alyssa Daguise kandas, Al Ghazali nampaknya tak menaruh rasa trauma sama sekali untuk kembali menjalin hubungan.
Terbukti Al Ghazali siap buka hati lagi.
Bahkan Al Ghazali sudah mematok kriteria wanita idamannya.
Lantas seperti apa wanita impian seorang Al Ghazali?
Putera sulung Ahmad Dhani dan Maia Estianti rupanya mendambakan wanita yang senang berada di rumah.
Selain itu wanita yang pengertian dan berbakti juga menjadi nilai plus bagi Al Ghazali.
"Yang penting berbakti sama orang tua, sholehah, kalau aku sih sukanya (perempuan yang) suka di rumah. Pengertian lah," ungkap Al Gahazali diungkap dari tayangan YouTube Cumi Cumi.
Disinggung soal kisah asmaranya yang sudah berakhir dengan Alyssa Daguise, Al Ghazali mengaku tak begitu persoalkan.
Menurut dia putusnya jalinan cintanya dengan Alyssa Daguise lantaran keduanya memang belum ditakdirkan berjodoh.
"Kalau misalkan putus ya berarti emang nggak jodoh.Berarti emang nggak cocok, jadi ya sudah lah, tidak ada penyesalan," kata Al Ghazali.

Respon Putusnya Hubungan dengan Alyssa Daguise, Al Ghazali: Nggak Jodoh
Al Ghazali mengaku tak menyesal putus dengan Alyssa Daguise.
Beberapa waktu lalu, hubungan Al Ghazali dengan Alyssa Daguise diketahui telah kandas setelah berpacaran selama enam tahun.
Kendati demikian, Al Ghazali meyakini bahwa Alyssa Daguise bukanlah jodohnya lantaran harus berpisah dengannya.
Raffi Ahmad Belum Siap Punya Anak Perempuan, Suami Nagita Slavina Beber Alasan: Takut Dia Rusak |
![]() |
---|
Ayah Venna Melinda Maafkan Perbuatan KDRT Ferry Irawan, Sebut Proses Hukum Tetap Berlanjut |
![]() |
---|
Profil Titi DJ, Diva Pop Indonesia yang Dipuji Mirip Artis Korea Usai Jalani Operasi Anti Aging |
![]() |
---|
Hati-Hati ada Akun Facebook yang Mencatut Nama Erina Gudono: Sudah di Hack Sejak 2019 |
![]() |
---|
Inda Bekti Bakal jadi Pembawa Acara Konser BLUE di Jakarta, Manager Beber Kondisi sang Presenter |
![]() |
---|