INSIDEN MAUT DI STADION KANJURUHAN
Tragedi Kanjuruhan Malang Tewaskan 127 Jiwa, Borneo FC Dukung Investigasi Cepat dan Maksimal
Tragedi Kanjuruhan Malang tewaskan 127 jiwa, Borneo FC dukung investigasi cepat dan maksimal, Ponaryo: Ini duka seluruh pelaku sepak bola tanah air.
Penggawa PSIS Semarang jalani latihan di bawah asuhan pelatih PSIS, Ian Andrew Gillan
"Hari ini kita coba menjaga kebugaran pemain, kita tetap berikan porsi latihan fisik.
Kemudian setelah itu kita lanjutkan dengan game, kita masih coba matangkan lagi transisi menyerang ke bertahan dan sebaliknya," kata pelatih PSIS, Ian Andrew Gillan usai latihan dilansir dari TribunJateng.com
Baca juga: PSIS Semarang vs Bhayangkara FC Ditunda, Bagaimana Nasib Tiket yang Dibeli Snex dan Panser Biru?
Latihan Selasa ini hanya digelar pagi tadi, latihan akan kembali dilanjutkan Rabu besok.
Melalui rilis resmi PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator kompetisi, memutuskan untuk menunda lanjutan pertandingan BRI Liga 1 2022/2023 dan Liga 2 2022/2023 selama dua pekan.
Perihal keputusan tersebut, LIB juga telah berkirim surat kepada seluruh klub peserta Kompetisi BRI Liga 1 2022/2023 dan Liga 2 2022/2023, Senin (3/10) petang WIB.
Berdasar surat bernomor 583/LIB-KOM/X/2022 dan 584/LIB-KOM/X2022 yang dikirimkan kepada para peserta kompetisi, terdapat dua poin sebagai sebab dilakukannya penundaan kompetisi selama dua pekan.
Pertama terkait insiden pasca pertandingan pada pekan ke-11 antara tuan rumah Arema FC versus Persebaya Surabaya di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang pada 1 Oktober lalu.
Ke-dua berdasar rapat koordinasi pada 2 Oktober yang dipimpin Menko PMK dan dihadiri oleh Menpora, Kapolri, Gubernur Jawa Timur, Anggota Komisi X DPR RI, Kapolda Jawa Timur, Pangdam Brawijaya dan unsur terkait yang menangani tragedi di Kanjuruhan.
"Selanjutnya, PT LIB akan terus melakukan komunikasi dan koordinasi kepada Klub peserta Liga 1 2022/2023 dan segala perkembangan akan diinformasikan pada kesempatan pertama," tulis surat yang ditanda tangani oleh Direktur Utama PT LIB, Akhmad Hadian Lukita.
Update Klasemen BRI Liga 1, Intip Posisi Arema FC dan Persebaya Surabaya Usai Ricuh di Kanjuruhan
Berikut ini update klasemen sementara BRI Liga 1, intip posisi Arema FC dan Persebaya Surabaya usai ricuh di Stadion Kanjuruhan
Puncak klasemen sementara BRI Liga 1 2022 kini ditempati oleh Borneo FC
Pasukan Borneo FC ke puncak klasemen sementara BRI Liga 1 usai gebuk Madura United dengan skor telak 3-0
TribunKaltara.com
Tragedi Kanjuruhan Malang
sepak bola
Borneo FC
Presiden Joko Widodo
investigasi
Samarinda
Mahfud MD Bandingkan Temuan TGIPF dan Komnas HAM soal Kanjuruhan: Hampir Sama, Tapi Ini Lebih Keras |
![]() |
---|
Lanjutan Liga 1 Belum Ada Kepastian Pasca Tragedi Kanjuruhan, Borneo FC Siapkan 4 Ujicoba di Yogya |
![]() |
---|
Pilar Persib Bandung Ciro Alves Sedih Liga 1 Terhenti Imbas Tragedi Kanjuruhan, Singgung Introspeksi |
![]() |
---|
Tragedi Kanjuruhan Usai Duel Arema FC vs Persebaya Telan 135 Korban Jiwa, Ini Sikap Bos Singo Edan |
![]() |
---|
Babak Baru Tragedi Kanjuruhan, 6 Tersangka Ditahan Hari Ini, Termasuk Bos PT Liga Indonesia Baru |
![]() |
---|