Liga Italia

Lazio vs Udinese di Liga Italia, Alarm Maurizio Sarri, Terancam Senasib AS Roma dan Inter Milan

Berikut prediksi Lazio vs Udinese di Liga Italia, alarm Maurizio Sarri, Biancoceleste terancam senasib AS Roma dan Inter Milan.

TribunKaltara.com / Cornel Dimas Satrio
Berikut prediksi Lazio vs Udinese di Liga Italia, alarm Maurizio Sarri, Biancoceleste terancam senasib AS Roma dan Inter Milan. (TribunKaltara.com / Cornel Dimas Satrio) 

TRIBUNKALTARA.COM - Berikut prediksi Lazio vs Udinese di Liga Italia, alarm Maurizio Sarri, Biancoceleste terancam senasib AS Roma dan Inter Milan.

Pelatih Lazio, harus benar-benar memutar otak jelang pertandingan giornata 10 Liga Italia Serie A menghadapi Udinese.

Laga Lazio vs Udinese akan digelar di Stadion Olimpico, Minggu (16/10/2022) pukul 20.00 Wib.

Duel Lazio vs Udinese bisa disaksikan via Live Streaming vidio.com dan beIN Sports.

Link Live Streaming Lazio vs Udinese tersaji di dalam berita.

Alarm bagi Maurizio Sarri jelang laga kontra Udinese, Lazio harus hati-hati jika tidak ingin kehilangan poin di kandang sendiri.

Ada sejumlah faktor yang menempatkan Lazio dalam posisi sulit saat mengahdapi Udinese.

Pertama, faktor kelelahan pemain menjadi krusial bagi Biancoceleste.

Skuad Lazio 2022/2023.
Skuad Lazio 2022/2023. (sslazio.it)

Baca juga: Man United, Liverpool, Hingga Juventus Berebut Sergej Milinkovic-Savic, Lazio Tak Tinggal Diam

Pasalnya, Lazio hanya punya waktu jeda hari setelah bentrokan di Europa League kontra Sturm Graz.

Tidak banyak yang bisa dilakukan Maurizio Sarri kecuali merotasi pemainnya yang akan tampil di starting XI Lazio.

Mungkin Lazio tidak akan menyimpan Ciro Immobile, karena penyerang asal Italia tampil bagus dalam dua laga terakhir.

Dua gol dan satu assist lahir dari kaki Ciro Immobile untuk Lazio, di Liga Italia melawan Fiorentina, serta Europa League kontra Sturm Graz.

Momentum itu tak mau dilewatkan Maurizio Sarri, sehingga Ciro Immobile bakal kembali menjadi tumpuan.

Tetapi masalahnya ada pada lini tengah Lazio.

Halaman
1234
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    Klub
    D
    M
    S
    K
    GM
    GK
    -/+
    P
    1
    PSM Makasar
    31
    20
    9
    2
    57
    8
    34
    69
    2
    Persija Jakarta
    29
    16
    6
    7
    38
    11
    12
    54
    3
    Persib
    28
    16
    5
    7
    46
    25
    9
    53
    4
    Borneo
    30
    14
    8
    8
    55
    18
    21
    50
    5
    Madura United
    31
    14
    7
    10
    37
    14
    5
    49
    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved