Kabar Artis
Menikah 10 Desember 2022, Kepala KUA Beber Maskawin Erina Gudono dari Kaesang Pangarep
Nikahi Erina Gudono, ini mas kawin Kaesang Pangarep untuk Finalis Puteri Indonesia 2022 tersebut
Waspada, undangan palsu pernikahan Erina Gudono dan Kaesang beredar.
Sebelumnya, Erina Gudono telah buka suara perihal maraknya undangan digital mencatut acara pernikahannya dengan Kaesang pada Desember mendatang.
Finalis Puteri Indonesia tersebut menegaskan jika ia dan Kaesang tidak pernah menerbitkan undangan digital dalam bentuk apapun.
Erina bahkan memberi imbauan agar tidak asal mengisi data pribadi pada undangan palsu yang sudah terlanjur beredar luas di dunia maya.
Setali tiga uang dengan calon istrinya, Kaesang memastikan jika undangan yang beredar hoaks.
Pasalnya menurut pengakuan Kaesang, undangan pernikahannya dengan Erina Gudono belum jadi.
Hal tersebut diungkap Kaesang melalui akun Twitter pribadinya.
"Wkwkwkwkwkw ini udah forward-an ke berapa?"
"UNDANGAN BELOM JADI KOK BISA UDAH DAPET WKWKWKWKWKW," tulis Kaesang.
Seperti diketahui, dalam undangan yang sudah marak beredar di dunia maya terlihat ada nama Kaesang Pangarep dan Erina Gudono.
Dalam undangan tersebut juga tercantum tanggal pernikahan yang akan diadakan pada Minggu, 11 Desember 2022, Pukul 09.30 - 13.00 WIB.
Untuk tempatnya, tertulis pernikahan tersebut akan digelar di Puro Mangkunegaran.
Saat undangan tersebut beredar, banyak warganet dibuat salah fokus dengan gelar akademik ayah Erina Gudono.
Pasangan ini sendiri memastikan jika belum ada undangan resmi yang dirilis.
Acara Ngunduh Mantu Erina Gudono dan Kaesang Pangarep Digelar di Loji Gandrung, akan ada Kirab 10 Kereta Kencana ke Puro Mangkunegaran
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/kaesang-11322.jpg)