Liga 1

LAGI! Duel Arema FC vs Borneo FC di Liga 1 Ditunda, Presiden Pesut Etam Nabil Husein Ajak Berjoget

Setelah jadwal hingga lokasi laga berubah, duel Arema FC vs Borneo FC di Liga 1 kembali ditunda, Presiden Klub Pesut Etam, Nabil Husein ajak berjoget.

KOLASE TRIBUNKALTARA.COM / TWITTER / @NABILHUSEIN17
Presiden Borneo FC Nabil Husein didampingi Pelatih Pesut Etam, Andre Gaspar dan Pengumuman penundaan laga Borneo FC melawan Arema FC. 

Bahkan nabil juga mespon, soal komentar dari @i.tsmr dimana dirinya pertanyakan soal tidak pernah dilakukan penerapan W.O pada kompetisi Liga 1 ini.

"Kenapa sistem W.O gak pernah dipake sih? Jadwal sudah rilis, suatu klub apapun alasannya termasuk hombase, ya W.O lah sanksinya. Mau heran tapi ini liga kita tercinta," tulisnya.

Merespon itu nabil menulis "@i.tsmr tergantung siapa dengan siapa mungking (Emote ketawa) gimana? @pt.lib bener gak?," ujarnya.

Captions : Pengumuman penundaan laga Borneo FC melawan Arema FC.(HO/BORNEO FC).

Duel Arema FC vs Borneo FC Masih Misteri?

Pertandingan perdana Arema FC vs Borneo FC di putaran kedua BRI Liga 1 2022/2023 berubah.

Tak hanya jadwal perandingan Arema FC vs Borneo FC yang berubah, yang semestinya pada Senin (16/12/2023) menjadi Minggu (15/12/2023).

Ternyata, lokasi laga Arema FC vs Borneo FC pun ikut berubah.

Sesuai jadwal awal, pertandingan Arema FC vs Borneo FC akan dilaksanakan di Stadion Sultan Agung, Bantul.

Namun, setelah ada perubahan, laga Arema FC vs Borneo FC dipindah ke Stadion Jatidiri Semarang, markas dari PSIS Semarang.

Baca juga: Jadwal Liga 1 Arema FC vs Borneo FC Berubah, Respons Pesut Etam hingga 3 Pilarnya yang Bakal Absen

Pertandingan Ujicoba Borneo FC Samarinda melawan Persela Lamongan di Stadion Segiri Samarinda, Rabu (11/1/2023).
Pertandingan Ujicoba Borneo FC Samarinda melawan Persela Lamongan di Stadion Segiri Samarinda, Rabu (11/1/2023). (TRIBUNKALTARA.COM / NEVRIANTO HARDI PRASETYO)

Akan tetapi, kabar laga Arema FC vs Borneo FC digelar di Stadion Jatidiri Semarang kembali diganti.

Sehingga, hingga kini lokasi pertandingan Arema FC vs Borneo FC belum diketahui.

Persoalan perubahan lokasi pertandingan ini dikarenakan, adanya sanksi kepada Arema FC pasca terjadinya Tragedi Kanjuruhan Malang.

Oleh karenanya, Arema FC tidak diperbolehkan untuk bertanding di kandang dengan dihadiri suporter.

Untuk itu, pertandingan kandang Arema FC harus dilaksanakan di luar, dengan ketenuan yang telah ditentukan.   

Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved