Berita Artis Korea

Segera Syuting Serial Pachinko Season 2, Deretan Potret Lee Min Ho Saat Bertolak ke Kanada

Potret Lee Min Ho di Bandara Incheon Korea Selatan. kabarnya sang aktor bertolak ke Kanada untuk memulai syuting serial Pachinko Season 2

Editor: Hajrah
Instagram/@actorleeminho
Potret Lee Min Ho di Bandara Incheon menuju Kanada. Sang aktor kabarnya akan mulai syuting serial Pachinko Season 2. (Instagram/@actorleeminho) 

Dari beberapa potret Lee Min Ho dan interaksinya di lokasi syuting tersebar, banyak fans yang semakin tidak sabar menanti.

Terlebih melihat gaya busana Lee Min Ho yang berkonsep vintage namun tetap memperlihatkan visual yang mempesona.

Untuk diketahui novel Min Jin Lee berjudul Pachinko yang  diterbitkan pada tahun 2017  ini masuk dalam daftar 10 Buku Terbaik 2017 oleh The New York Times pada 2017.

Novel tersebut bahkan sempat menjadi pemberitaan setelah mantan Presiden AS Barack Obama merekomendasikannya kepada pembaca buku yang rajin pada 2019.  

(*)

 

Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved