Lowongan Kerja

Lowongan Kerja PT Saptaindra Sejati atau Adaro Services untuk Lulusan D3, Cek Posisi yang Ditawarkan

Selengkapnya informasi lowongan kerja PT Saptaindra Sejati atau Adaro Services untuk lulusan D3 Matematika

Editor: Hajrah
IST
Ilustrasi- lowongan kerja PT Saptaindra Sejati atau Adaro Services untuk lulusan D3 

TRIBUNKALTARA.COM- Berikut ini informasi lowongan kerja PT Saptaindra Sejati atau Adaro Services.

Saat ini PT Saptaindra Sejati membuka satu posisi yaitu sebagai Maintenance Planner Plant untuk lulusan D3 Matematika atau Statistika.

Perlu diketahui, PT Saptaindra Sejati (Adaro Services) adalah salah satu perusahaan jasa pertambangan batu bara terbesar di Indonesia.

Selama ini PT Saptaindra Sejati menawarkan jasa pertambangan terpadu dengan standar internasional bagi perusahaan-perusahaan pertambangan terkemuka di Indonesia.

Selengkapnya mengenai lowongan kerja PT Saptaindra Sejati.

Ilustrasi- Lowongan Kerja perusahaan tambang PT Saptaindra Sejati atau Adaro Services.
Ilustrasi- Lowongan Kerja perusahaan tambang PT Saptaindra Sejati atau Adaro Services. (TRIBUNKALTARA.COM)

Baca juga: Lowongan Kerja PT Pegadaian untuk Posisi Specialist IT Governance, Simak Persyaratan yang Dibutuhkan

Maintenance Planner Plant

Kualifikasi:

- Pendidikan minimum D3 Jurusan Matematika Atau Statistika.

- Fresh Graduates (Pengalaman 0 – 2 Tahun)

- Perempuan

- Sehat secara fisik dan mental.

- Siap ditempatkan di seluruh wilayah Tambang PT Saptaindra Sejati.

Baca juga: Masih Terbuka Lowongan Kerja Kimia Farma bagi Lulusan D3-S1, Berikut Kualifikasi dan Cara Daftarnya

Jika tertarik dan memenuhi kualifikasi dari lowongan kerja ini, silakan kirimkan lamaran melalui email ke:pandhit.satrio@saptaindra.co.id dengan format Subject Maintenance Planner_Nama Lengkap.

Hanya kandidat yang memenuhi syarat yang akan diproses lebih lanjut.

(*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved