Liga 1

Update Liga 1, Kondisi Terkini Pilar Timnas Indonesia Stefano Lilipaly, Siap Bersaing di Borneo FC

Jelang kick off Liga 1, penggawa Timnas Indonesia Stefano Lilipaly mulai gabung lagi dengan Borneo FC.

Editor: Amiruddin
Instagram / @borneofc.id
FOTO Aksi Stefano Lilipaly pada pekan ke-8 Liga 1 saat laga Persikabo vs Borneo FC di Stadion Pakansari, Bogor, Sabtu (3/9/2022). Jelang kick off Liga 1, penggawa Timnas Indonesia Stefano Lilipaly mulai gabung lagi dengan Borneo FC. (Instagram / @borneofc.id) 

Hal itu lanjutnya, membuat komposisi dalam tim semakin solid.

Apalagi pemain anyar dilihatnya sangat cepat beradaptasi.

"Saya sudah lihat pemain-pemain baru di dalam tim musim ini.

Mereka semua sangat bagus dan cepat menyatu dengan pemain lama.

Mereka juga punya karakter dan saya pikir itu akan jadi modal bagi tim ini secara keseluruhan untuk berlaga di kompetisi," kata Stefano Lilipaly lagi.

Fano melihat persaingan musim ini tak terjadi semata antartim yang berkompetisi.

Tetapi lebih dari itu, persaingan di dalam tim juga sangat terasa ketat.

Apalagi musim ini Borneo FC mendatangkan beberapa pemain di sektor depan.

Meski berlabel pemain nasional, dirinya menegaskan akan bekerja keras.

Sebab, sedikit saja mengalami penurunan kondisi, maka dirinya bisa kehilangan kesempatan menjadi starter di tim.

"Musim ini sangat banyak persaingan harus dihadapi.

Salah satunya tentu saja persaingan dalam tim sendiri.

Tapi saya sudah siap bersaing dengan pemain dalam tim dan membawa Borneo FC meraih target yang diinginkan," tegas Stefano Lilipaly

Baca juga: Update Borneo FC, Sihran Bicara Kedalaman Skuat hingga Persaingan di Pesut Etam, Bisa Juara Liga 1?

Klasemen Akhir BRI Liga 1 2022/2023

1 PSM MAKASSAR 75

Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved