Liga 1
Kemenangan Beruntun Persebaya Ditinggal Aji Santoso, Persita Korban Terbaru, Yamamoto Aktor Penting
Sho Yamamoto yang jadi aktor penting kemenangan Persebaya Surabaya, berkat gol tunggalnya ke gawang Persita Tangerang di Liga 1 sore ini.
Pemain Persebaya Surabaya, Bruneo Moreira melepaskan tendangan keras yang masih tipis melebar ke sisi kiri gawang Rendy Oscario (33').
Gliran Paulo Victor yang mendapatkan peluang emas.
Berlari dari sisi kanan, dia melepaskan tendangan yang masih bisa ditepis oleh kiper Persita (37').
Tidak ada gol tercipta, babak pertama berakhir dengan skor imbang 0-0.
Babak kedua, Persebaya akhirnya mencetak gol pada menit ke-54.
Berawal dari umpan datar Kasim Botan di sisi kanan menuju Sho Yamamoto.
Sho dari luar kotak penalti melepaskan tendangan ke pojok kanan gawang Rendy Oscario.
Bola gagal dijangkau dan akhirnya masuk ke gawang Persita.
Paulo Victor hampir mencetak gol pada menit ke-66.
Mendapatkan ruang tembak di kotak penalti, Victor yang mengarahkan bola ke tiang jauh justru mengenai gawang.
Pada menit ke-67 pertandingan sempat dihentikan karena terjadi keributan di lapangan.
Victor yang tergeletak di kotak penalti membuat pemain Persita emosi agar segera meninggalkan lapangan.
Dusan Srefanovic memberikan ancaman lewat tendagan bebas (90+7').
Tendangan keras Dusan masih bisa ditepis kiper Persita dan hanya menghasilkan tendangan sudut.
Tidak ada tambahan gol, babak kedua berakhir dengan skor 1-0 untuk kemenangan Persebaya.
Persebaya Surabaya
Persebaya
Aji Santoso
Persita Tangerang
Liga 1
TribunKaltara.com
Sho Yamamoto
Uston Nawawi
Persita
Bajul Ijo
Ikut Jejak Persebaya hingga Persib, PSM Makassar Bakal Jajal Klub Luar Negeri Jelang Kick Off Liga 1 |
![]() |
---|
Alasan Resky Fandi Gabung ke PSM Makassar di Liga 1, Dulu Jagoan PSIS Semarang dan Persija Jakarta |
![]() |
---|
Ini Sosok Penting di Balik Gabungnya Savio Roberto ke PSM Makassar di Liga 1, Penerus Wiljan Pluim? |
![]() |
---|
Alex Tanque Punya Misi tak Main-main Bareng PSM Makassar, Ancaman ke Persib hingga Persija di Liga 1 |
![]() |
---|
Kapan Yuran Fernandes Bisa Bela PSM Makassar di Liga 1 Lagi? Ini Bocoran Terbaru Elite Juku Eja |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.