Liga Italia
AC Milan vs Napoli di Liga Italia, Saatnya Ismael Bennacer Kembali ke Starting XI Rossoneri
Ismael Bennacer bakal menggantikan Tijjani Reijnders yang bakal absen akibat hukuman larangan bermain dari akumulasi kartu kuning.
Penulis: Titik Wahyuningsih | Editor: Cornel Dimas Satrio
TribunKaltara.com/Cornel Dimas Satrio K
AC Milan akan bersua Napoli di Liga Italia Serie A pekan 24 pada Senin (12/2/2024) pukul 02.45 WIB. Stefano Pioli akan mendapatkan kembali Ismael Bennacer dari menit pertama untuk menggantikan Reijnders yang absen.
19-Theo Hernandez
4-Ismael Bennacer
7-Yacine Adli
11-Christian Pulisic
8-Ruben Loftus-Cheek
10-Rafael Leao
9-Olivier Giroud
Pelatih: Stefano Pioli
- Napoli (3-5-1-1)
95-Pierluigi Gollini
55-Leo Østigård
13-Amir Rrahmani
5-Juan Jesus
22-Giovanni Di Lorenzo
99-Frank Anguissa
Baca Juga
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.