Euro 2024
5 Pemain Tertua di Euro 2024, Ronaldo hingga Luka Modric Termasuk, Eks Real Madrid Paling Berumur
Cek daftar pemain tertua di Euro 2024, ada nama Cristiano Ronaldo hingga Luka Modric, nama eks pemain Real Madrid paling berumur.
Satu lagi sahabat Ronaldo yang masuk daftar ini selain Pepe.
Luka Modric masih bermain di level tertinggi baik di klub maupun tim nasional saat berusia 38 tahun.
Setelah memenangi Liga Champions bersama Real Madrid, Modric akan membantu timnas Kroasia melaju jauh di Euro 2024.
4. Jesus Navas (Spanyol)
Jesus Navas mengalahkan winger muda timnas Spanyol yang lain untuk masuk skuad Euro 2024.
Namanya tidak dilupakan oleh Luis de la Fuente meski Navas saat ini sudah berusia 38 tahun.
5. Giorgi Loria
Lolosnya timnas Georgia ke Euro 2024 juga membawa sejarah bagi Giorgi Loria.
Giorgi Loria akan berlaga di turnamen tersebut sebagai kiper tertua di usia 38 tahun.
Baca juga: Bek Lille Kompatriot Ronaldo Sepakat Gabung Inter Milan, Kontrak Resmi Diteken Musim Panas Mendatang
(*)
Artikel ini telah tayang di Bolasport.com dengan judul, Euro 2024 - Daftar 5 Pemain Tertua, Ronaldo Ditemani 2 Sahabat, https://www.bolasport.com/read/314102951/euro-2024-daftar-5-pemain-tertua-ronaldo-ditemani-2-sahabat?page=all
Cristiano Ronaldo
Luka Modric
Euro 2024
Pepe
Real Madrid
Al Nassr
Portugal
Kroasia
Porto
pemain tertua
pemain
Jerman
TribunKaltara.com
Spanyol
Timnas
Daftar Pemain Terbaik Piala Eropa 2024 Versi UEFA, Bellingham Terlempar, Rodri Kandidat Ballon d'Or |
![]() |
---|
8 Tahun Perjalanan Southgate Tukangi Timnas Inggris Resmi Berakhir, Siapa Calon Penggantinya? |
![]() |
---|
Lamine Yamal dan Nico Williams, Bintang Muda Pemecah Rekor, Timnas Spanyol 4 Kali Raih Piala Eropa |
![]() |
---|
5 Torehan Fantastis Lamine Yamal di Euro 2024, Rekor Cristiano Ronaldo Dibabat |
![]() |
---|
Cole Palmer Cuma Main 85 Menit di Euro 2024, Ini Kata Bintang Chelsea Soal Perlakuan Southgate |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.