Timnas Indonesia

Reaksi Suporter Indonesia Luapan Kekesalan terhadap Wasit Ahmed Al Kaf, Sebut Tak Fair hingga Zalim

Reaksi para suporter Timnas Indonesia meluapan kekesalan terhadap kepemimpinan wasit asal Oman Ahmed Al Kaf, sebut tidak fair play hingga zalim.

Editor: Sumarsono
grafis/Tribunnews.com
Kemenangan Timnas Indonesia yang sudah di depan mata sirna setelah Bahrain menyamakan kedudukan 2-2 pada masa ekstra injury time di babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Riffa, Jumat (11/10/2024) 

Bahkan, Sumardji terlihat diberikan kartu merah karena dinilai melontarkan protes yang berlebihan.

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir menghargai perjuangan Jay Idzes dan kawan-kawan yang nyaris mengalahkan tuan rumah, Bahrain. 

Baca juga: Update Latihan Kedua Timnas Indonesia Jelang Laga Lawan Bahrain Berjalan Riang Gembira

Erick Thohir pun meminta kepada para pemain Timnas Indonesia untuk segera melupakan pertandingan kontra Bahrain.

"Itulah sepakbola. Banyak faktor yang menentukan hasil akhir. Kans menang pertama harus lepas di injury time," kata Erick Thohir, Jumat (11/10)

"Next, saya minta, semua yang ada di Timnas, pemain, tim pelatih, ofisial harus fokus tatap laga berikut lawan China.

 Buktikan kita bisa curi poin lebih di kandang lawan. Saya juga minta para suporter untuk terus dan jangan berhenti beri dukungan mental ke para pemain Timnas," sambungnya. (Tribunnews/Abdul Majid/mba)

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved