Berita Nasional Terkini
Sosok Rikwanto, Jenderal Eks Kapolda di Kalimantan Masuk Pengurus Golkar Pimpinan Bahlil Lahadalia
Rikwanto yang masuk pengurus Partai Golkar pimpinan Bahlil Lahadalia itu, merupakan pensiunan Jenderal Bintang 2 Polri eks Kapolda di Kalimantan.
Selain itu, Rikwanto juga tercatat pernah menjabat sebagai Analis Kebijakan Madya bidang PID Divhumas Polri, (2015), Karopenmas Divhumas Polri (2016), dan Karo Multimedia Divhumas Polri (2017).
Pada tahun 2018, Irjen Rikwanto ditunjuk untuk menjabat sebagai Wakapolda Kalimantan Tengah.
Pada 2020, ia didapuk menjabat sebagai Kapolda Maluku Utara.
Pada tahun yang sama, ia ditunjuk menjabat Kapolda Kalimantan Selatan.
Menjelang masa pensiunnya, Rikwanto kemudian ditugaskan sebagai Analis Kebijakan Utama Bidang Jemen Ops Itwasum Polri pada tahun 2022.
Cek daftar pengurus Golkar era Bahlil Lahadalia
Ketua Umum
Ketua Umum: Bahlil Lahadalia
Wakil Ketua Umum
Wakil Ketua Umum Bidang Kepartaian: Kahar Muzakir
Wakil Ketua Umum Hubungan Antar Lembaga: Bambang Soesatyo
Wakil Ketua Umum Fungsi Kebijakan Publik I: Adies Kadir
Wakil Ketua Umum Fungsi Kebijakan Publik II: Idrus Marham
Wakil Ketua Umum Pemenangan Pemilu Wilayah Sumatra: Ahmad Doli Kurnia
Wakil Ketua Umum Pemenangan Pemilu Wilayah Jawa-Kalimantan: Wihaji
Rikwanto
Jenderal
Kapolda
Kalimantan Selatan
Kalimantan
Golkar
pengurus
Bahlil Lahadalia
TribunKaltara.com
DPR
Pemilu 2024
2 Kali jadi Kapolda, Moncernya Karier Komjen Yudhiawan usai Mutasi Polri, Akpol 1991 |
![]() |
---|
Sosok Komjen Yuda Gustawan, Akpol 1993 Kabaintelkam Hasil Mutasi Polri 2025 |
![]() |
---|
15 Jenderal Baru usai Mutasi Polri, Termasuk Eks Sekretaris Listyo Sigit |
![]() |
---|
Sosok Brigjen Djuhandhani, Akpol 1991 Kapolda Sulsel usai Mutasi Polri 2025 |
![]() |
---|
Sosok Marsdya Deny Muis, Panglima Korpasgat Komandan Defile HUT TNI, Paspampres Era SBY dan Jokowi |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.