Berita Ekonomi Terkini
Telkomsel di Kalimantan Catat Pertumbuhan Trafik Broadband 16,65 Persen Selama Natal dan Tahun Baru
Tercatat trafik akses broadband Telkomsel di Kalimantan meningkat signifikan 16,65 persen dibandingkan rerata hari biasa sepanjang 2024.
Melalui pengamanan layanan dan jaringan bagi jamaah yang hadir pada puncak acara tanggal 5 Januari 2025 lalu.
Kehadiran 5 unit combat BTS 4G/LTE, 15 unit imacro BTS 4G/LTE, 10 unit massive MIMO, penambahan 11 BTS 4G/LTE baru, serta upaya optimalisasi di 185 BTS 4G/LTE eksisting.
Telkomsel juga telah menyediakan booth pelayanan di sejumlah lokasi acara seperti Serambi Ponsel Sekumpul Depan, Rocket Chicken, Sekumpul Raya, Jalan Pendidikan, Toko Yuli Sekumpul Ujung, Auditorium Unlam, dan STO Banjarbaru.
Baca juga: Telkomsel Hadirkan Channel Mola Golf dan Mola Sport di IndiHome TV, Tayangan Olahraga Kelas Dunia
Serta menghadirkan program Sedekah Kartu Telkomsel Gratis berupa kuota by.U 3 Gb dan Telkomsel Lite 11 Gb.
Termasuk bergerak memberikan dampak sosial melalui bantuan 1 ekor sapi untuk mendukung acara Haul Sekumpul tahun ini yang diserahkan kepada salah satu dapur umum di Sekumpul Martapura.
"Selama momen Natal dan Tahun Baru 2024/2025 khususnya di wilayah Kalimantan yang dilanjut dengan acara Haul Sekumpul di Martapura, Telkomsel telah menunjukkan upaya kami untuk terus memahami kebutuhan pelanggan dan menghadirkan pengalaman digital yang nyaman.
Ke depannya, kami akan selalu memastikan keandalan jaringan dan inovasi produk yang mendukung pelanggan untuk tetap terhubung dan produktif, terutama di momen atau kegiatan besar di Kalimantan,” tutup Wendy. (*)
Baca berita Tribun Kaltara terkini di Google News
Aturan Baru Bagasi Lion Group, Ikuti Ketentuan Ini Agar Bisa Bawa Kardus dll Secara Gratis |
![]() |
---|
Telkomsel Kampanye Hari Ayah Nasional: Teknologi Bisa Melepas Rindu, tapi Tidak Bisa Mengulang Waktu |
![]() |
---|
Hasil dari Lawatan ke China, Presiden Prabowo Bawa Oleh-oleh Investasi Rp156 Triliun dari Beijing |
![]() |
---|
Telkomsel Hadirkan Channel Mola Golf dan Mola Sport di IndiHome TV, Tayangan Olahraga Kelas Dunia |
![]() |
---|
Telkomsel Luncurkan IndiHome Paket Movie Terbaru dan Lebih Hemat, Makin Lengkap hanya Rp309 Ribu |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.