Liga Spanyol
Real Madrid Siap Bajak William Saliba dari Arsenal, Arteta Bereaksi Keras
Real Madrid bersiap membajak William Saliba dari Arsenal, Mikel Arteta bereaksi keras.
Editor:
St Hamdana Rahman
Twitter/ @Arsenal
Pelatih Arsenal, Mikel Arteta. Real Madrid bersiap membajak William Saliba dari Arsenal, Mikel Arteta bereaksi keras. (ARSIP - Twitter/ @Arsenal)
Carlo Ancelotti ditinggalkan tanpa adanya solusi dalam kurun waktu tersebut.
Pelatih asal Italia tersebut akhirnya harus merotasi posisi pemain guna menutup lubang di dalam timnya.
Setelah dua musim tanpa pembelian pemain belakang, Real Madrid siap mengubah nasib.
Bursa transfer musim panas tahun ini akan memunculkan prioritas yang berbeda.
Real Madrid sudah lama dikaitkan dengan bek sayap kanan Liverpool, Trent Alexander-Arnold.
Kontrak Alexander-Arnold yang tinggal tersisa hingga 30 Juni 2025 membuatnya bisa pergi secara gratis.
(*)
Berita Terkait: #Liga Spanyol
| Ketegangan Vinicius dan Xabi Alonso Belum Reda, Penyerang Brasil Berpikir Hengkang dari Real Madrid |
|
|---|
| Setelah Kekalahan Berat dari Real Madrid, Barcelona Tancap Gas Incar Bek Naik Daun di Liga Inggris |
|
|---|
| 4 Alasan Real Madrid Selebrasi Seolah Juara, Bungkam Lamine Yamal dan Barcelona di El Clasico |
|
|---|
| 2 Sorotan Kemenangan Real Madrid atas Barcelona, Mbappe Mesin Gol Baru El Clasico |
|
|---|
| Sebab Barcelona Kalah Lawan Real Madrid di El Clasico, Lamine Yamal Dibela |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/Pelatih-Arsenal-Mikel-Arteta-270123.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.