Lowongan Kerja

Daftar 5 Lowongan Kerja Cimory Group, Terbuka bagi Lulusan SMA/SMK-S1, Cek Persyaratan Daftarnya

Cimory Group membuka lowongan kerja baru di bulan Februari 2025 bagi lulusan SMA/SMK dan Lulusan S1, intip posisi kerja yang tersedia dan Persyaratan.

Penulis: Maharani Devitasari | Editor: Sumarsono
ARSIP - Freepik.com
LOKER CIMORY GROUP - Ilustrasi pencari kerja diambil dari Freepik.com, Selasa (4/2/2025). Cimory Group membuka lowongan kerja terbaru bagi lulusan SMA/SMK dan Lulusan S1, cek posisi kerja dan Persyaratan daftarnya. 

- Analytical skills, Great communication skills, Agility

Baca juga: Daftar 6 Lowongan Kerja PT Kompas Media Nusantara bagi Lulusan S1, Cek Posisi Kerja dan Persyaratan

3. Driver Operasional (Head Office, Meruya)

Tanggung jawab:

- Memastikan seluruh tugas terkait pengantaran  karyawan dan barang berjalan dengan baik

Persyaratan:

- Pendidikan minimal SMA/SMK

- Tangkas dalam mengemudi mobil

- Lihai dalam memilih rute jalan yang singkat dan aman

- Taat pada aturan Lalu Lintas

- Tingkah laku, lisan baik, dan berpenampilan baik

- Tidak memiliki catatan buruk

4. Sales Taking Order (Jakarta Timur)

Tanggung jawab:

- Meningkatkan omset & produktivitas (distribusi) seluruh produk frozen food

- Melakukan visit rutin ke seluruh outlet harian yang terdaftar dan menambah New Open Outlet (NOO)

Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved