Timnas Indonesia
Jay Idzes Resmi Gabung Sassuolo, Cetak Rekor Pemain Timnas Indonesia Termahal
Kapten Timnas Indonesia Jay Idzes resmi merapat ke Sassuolo Serie A Liga Italia, cetak rekor pemain Skuad Garuda termahal.
Penulis: Maharani Devitasari | Editor: Cornel Dimas Satrio
TRIBUNNEWS/HERUDIN
KLUB BARU IDZES - Pesepak bola Timnas Indonesia Jay Idzes memberikan umpan saat melawan Timnas China pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta, Kamis (5/6/2025). Kaptem Skuad Garuda ini resmi bergabung ke Sassuolo, cetak rekor pemain Indonesia termahal dalam sejarah.
"Ayo," ujar Rafael Struick dilengkapi dengan emoji api.
Adapun Jay Idzes berpotensi debut bersama Sassuolo di ajang Coppa Italia pada 15 Agustus mendatang melawan klub kasta bawah, Catanzaro.
Selanjutnya, tantangan I Neroverdi di pekan perdana Serie A langsung berat.
Mereka harus menjamu sang juara bertahan, Napoli, di Mapei Stadium pada 23 Agustus.
(BolaSport.com/Ade Jayadireja/Raka Kisdiyatma Galih) (TribunWow.com/Tiffany Marantika Dewi)
Sebagian artikel ini telah tayang di BolaSport.com dengan judul Resmi Gabung Sassuolo, Gaji Jay Idzes Meledak Berkali Lipat, https://www.bolasport.com/read/314283173/resmi-gabung-sassuolo-gaji-jay-idzes-meledak-berkali-lipat.
Penulis: Ade Jayadireja
Editor: Ade Jayadireja
Halaman 4 dari 4
Baca Juga
Jadwal Timnas Indonesia U-17 di Piala Kemerdekaan 2025, Tajikistan jadi Lawan Pertama |
![]() |
---|
Thom Haye Gagal Reuni dengan Mantan Klub, ke Mana Gelandang Timnas Indonesia akan Berlabuh? |
![]() |
---|
2 Sosok Penting Bocorkan Daftar Klub Peminat Jay Idzes di Serie A, Kemana Kapten Timnas Indonesia? |
![]() |
---|
Daftar 19 Pemain Abroad Timnas Indonesia, Terbanyak Liga Belanda, Thom Haye Masih Nganggur |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.