Liga 1
Kemana Pelatih PSIS Semarang? Tak Terlihat di 4 Laga, Dokter Beber Kondisi Dragan Djukanovic
Kabar Liga 1, pelatih PSIS Semarang, Dragan Djukanovic menghilang pada 4 pertandingan Liga 1, dokter beber kondisi juru taktik Laskar Mahesa Jenar.
TRIBUNKALTARA.COM - Kabar Liga 1 terkini, pelatih PSIS Semarang, Dragan Djukanovic menghilang pada 4 pertandingan Liga 1 terakhir, dokter beber kondisi juru taktik Laskar Mahesa Jenar.
Nasib apes menghampiri PSIS Semarang di Liga 1.
Klub berjulukan Laskar Mahesa Jenar ini sulit keluar dari situasi sulit yang memperpuruk posisi mereka di papan tengah.
Dari 10 pertandingan terakhir Liga 1, PSIS Semarang cuma meraih sekali menang melawan Persikabo.
Rinciannya, PSIS Semarang takluk pada 4 pertandingan, dan imbang 5 laga.
Hasil tersebut membuat PSIS Semarang sulit beranjak dari papan tengah Liga 1.
Anak asuh Dragan Djukanovic ini menempati peringkat kedelapan dengan raihan 38 poin.
Selain itu, ambruknya performa PSIS Semarang, juga dipengaruhi hilangnya sosok penting di bangku cadangan Laskar Mahessa Jenar.
Sosok tersebut adalah Dragan Djukanovic yang menukangi PSIS Semarang pada putaran kedua Liga 1.
Pelatih asal Montenegro itu sudah tak terlihat di skuad PSIS Semarang sejak 4 pertandingan terakhir di Liga 1.
Baca juga: Kapten PSM Makassar Wiljan Pluim Mimpi Buruk PSIS Semarang, Sosok Penting Mahesa Jenar Kecewa Berat
Sebelumnya, skuad PSIS Semarang pada beberapa pekan lalu sempat terpapar badai Covid-19 yang cukup parah.
Banyak pemain Laskar Mahesa Jenar absen dan mereka berjuang dengan skuad tersisa di kompetisi Liga 1.
Kondisi ini kemudian mulai membaik dan hampir semua pemain PSIS Semarang sudah siap bertandung.
Namun, pelatih Dragan Djukanovic justru masih tak terlihat.
Bawa Timnas Indonesia Raih Emas SEA Games, Muhammad Taufany Cs Dapat Petuah Khusus Elite Borneo FC |
![]() |
---|
Ikut Jejak Timnas Indonesia, PSIS Semarang Akan Tambah Pelatih, Nasib Gilbert Agius di Mahesa Jenar? |
![]() |
---|
Bek Label Timnas Indonesia Milik Persib Bandung Gabung Persebaya Surabaya? Jawaban Elite Bajul Ijo |
![]() |
---|
PSS Sleman Mulai Panasi Mesin Sambut Liga 1, Ini Kesan Jonathan Bustos, Eks Otak Serangan Borneo FC |
![]() |
---|
Alasan Ferdinand Sinaga Gabung Persebaya Surabaya di Liga 1, Ada Faktor Aji Santoso, Target Juara! |
![]() |
---|