Liga 1
Penting Diketahui Pendukung Persib Bandung yang Hendak Away ke Kandang PSS Sleman, Tiket Dibatasi!
Panitia pertandingan antara PSS vs Persib menyediakan tiket sekira 27 ribu. Cek jumlah tiket yang disiapkan untuk pendukung Persib Bandung.
TRIBUNKALTARA.COM - Berita Liga 1 terbaru, penting diketahui pendukung Persib Bandung yang hendak away ke kandang PSS Sleman, jumlah tiket dibatasi!
Partai pekan kelima Liga 1 2022 akan mempertemukan PSS vs Persib
Laga antara PSS vs Persib akan dihelat di Stadion Maguwoharjo, atau markas Super Elja
Duel antara PSS vs Persib diprediksi akan berjalan ketat di Stadion Maguwoharjo
Kedua tim yang sudah kembali ke trend kemenangan, tentu tak ingin kehilangan poin di laga PSS vs Persib pekan ini.
Sebelumnya diketahui, PSS Sleman sukses membungkam Barito Putera dengan skor 1-0 di Stadion Maguwoharjo
Sedangkan Persib Bandung juga sukses tekuk PSIS Semarang dalam lanjutan Liga 1 dengan skor 2-1 di Stadion Jatidiri
Jelang duel antara PSS vs Persib, penting diketahui pendukung Persib Bandung yang hendak away ke kandang PSS Sleman soal tiket
Panitia pertandingan antara PSS vs Persib menyediakan tiket sekira 27 ribu
Termasuk pula tiket yang akan dialokasikan untuk pendukung Persib Bandung yang akan datang ke markas PSS Sleman
“Kami akan menjual tiket online di angka sekitar 10 ribuan.
Untuk offline, kami menjual di angka 17 ribuan.
Tiket offline tersebut sudah termasuk untuk suporter Persib, Slemania, dan BCS,” ujar ketua panitia pelaksana pertandingan, Rangga Rudwino di Omah PSS, Sleman, dikutip TribunKaltara.com dari laman resmi PSS Sleman.
Baca juga: Berita Persib Bandung Terbaru, Beckham Sudah Pulih, Bakal Dibawa Ladeni PSS Sleman di Liga 1 2022?
“Untuk tiket suporter tim tamu kami batasi di angka lima persen kapasitas stadion yaitu di angka 1.500 tiket.
pendukung
PSS vs Persib
PSS Sleman
Persib Bandung
tiket
Liga 1
TribunKaltara.com
Stadion Maguwoharjo
Super Elja
Barito Putera
PSIS Semarang
Head to Head
Pangeran Biru
Link Siaran Langsung PSIS vs Arema FC, Penting Diketahui Suporter Mahesa Jenar dan Singo Edan |
![]() |
---|
Link Live Streaming dan Head to Head Borneo FC vs Barito Putera, Siapa Penguasa Derby Papadaan? |
![]() |
---|
PSIS Semarang vs Arema FC Saling Sikat di Liga 1, Pelatih Singo Edan: Mahesa Jenar Banyak Berubah |
![]() |
---|
Kabar Terbaru Kontrak Bernardo Tavares di PSM Makassar, Agen Arsitek Juku Eja di Liga 1 Mohon Doa |
![]() |
---|
Borneo FC vs Barito Putera di Derby Papadaan, Misi Khusus Pesut Etam Beri Pelajaran Laskar Antasari |
![]() |
---|