Kumpulan Pantun
Kumpulan Pantun Gombal Anti Mainstream Buat Gebetan dan Pasangan, Jurus Bikin Doi Makin Cinta
Simak kumpulan pantun gombal anti mainstream yang cocok buat pasangan atau gebetan. Bikin doi makin cinta mati
Beli celana ukuran dua puluh lima.
Eh kamu kapan mau nerima cinta?
Beli buku dapatnya gratisan.
Eh kenapa kamu bikin aku kangen?
Jika air laut rasanya asin.
Kalau kamu memang tak asing.
Malem-malem ketemu maling.
Cintaku padamu takkan berpaling.
Si tampan beli mainan.
Jadi, kapan kita ke pelaminan?
Telur puyuh campur ebi.
I love you baby.
Makan lotus di tahun baru.
Abis putus cari yang baru.
Jika akan ke Surabaya, perginya naik kereta.
Jika belum ada yang punya, ijinkan aku berkata cinta.
Jika kertas bisa digunting.
Kamu kapan bisa dipersunting?
Buah kedondong dimakan sapi.
I was born to make you happy.
Naik kereta pergi ke stasiun.
Kalau ke hatimu harus naik apa In?
Bawang merah harganya mahal.
Kalau cinta bisakah dibuktikan dengan hal?
Baju batik jamu bidara.
Aku cantik, kamu yang punya.
Kain sutra mahal harganya.
Kalau cinta tahu konsekuensinya.
Baca juga: Kumpulan Pantun Jualan Online Buat Promosi, Bikin Daganganmu Laris Manis di Media Sosial
Semasa kecil belajar mengeja kata.
Kalau dewasa belajar mengucapkan cinta.
Katanya hidup memang saling melengkapi.
Kok kita belum juga melengkapi?
Roti busuk dalam penjara.
Hatiku tertusuk panah asmara.
Aroma cokelat pekat rasanya.
Eh kalau memang peka coba pahami buktinya.
Kenapa nampan ada di kolong?
Wajah tampan suka menolong.
Buah kemumu dimakan ikan.
Senyumanmu tak bisa kulupakan.
Baca juga: Kumpulan Pantun Akhir Pekan yang Seru untuk Teman dan Gebetan , Cocok Dibagikan di Media Sosial
Pergi ke Jakarta ketemu orang tua.
Eh kamu cinta, kapan bisa dikenalin orang tua?
Tuan Raja masuk ke kamar.
Sibuk kerja untuk melamar.
Maunya gula dikasihnya garam.
Maunya cinta dikasihkan masam.
Kalau memang sanggup beli dengan uang
Kalau memang tak cukup buktikan dengan sayang.
(*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/Ilustrasi-pantun.jpg)