Lowongan Kerja
Lagi, Lowongan Kerja BUMN Kimia Farma untuk Beberapa Posisi, Simak Kualifikasi dan Cara Mendaftarnya
Info lowongan kerja salah satu perusahaan BUMN, PT Kimia Farma Tbk untuk beberapa posisi melalui anak perusahaannya bagi lulusan D3 profesi hingga S1.
- Minimal lulusan D3 Perawat
- Memiliki STR yang masih aktif
- Memiliki sertifikat BTCLS
- Usia maksimal 27 tahun
- Diutamakan yang memiliki pengalaman
- Memiliki kejujuran, integritas, kreatif, dan komunikatif
- Mampu mengoperasikan Ms. Office
- Sudah mendapatkan vaksin, minimal dosis ke-2
- Bersedia ditempatkan di Area Garut dan Banjar, Jawa Barat
Baca juga: Lowongan Kerja BPJS Kesehatan untuk 20 Posisi, Pendaftaran Ditutup 12 November 2022, Cek Link Ini!
4. Tenaga Teknis Kefarmasian
Anak usaha PT Kimia Farma Tbk, Kimia Farma Apotek membutuhkan Tenaga Teknis Farmasi dan Apoteker.
Berikuat kualifikasi dan daerah penempatannya :
Persyaratan / kualifikasi untuk Tenaga Teknis Kefarmasian :
- Pendidikan minimal D3 Farmasi
- Memiliki STRTTK yang masih aktif
- Usia maksimal 27 tahun
Penempatan :
- Jember dan sekitarnya. Pendaftaran lowongan kerja tutup 11 November 2022.
Sukabu- mi dan sekitarnya (pendaftaran ditutup 8 November 2022)
Keterampilan dan Keahlian Kompetensi Kerja (Competency) :
- Memiliki pemahaman mengenai produk farmasi
- Memiliki pengetahuan dan pemahaman terkait Farmakologi
- Customer-Oriented
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Mampu bekerja di bawah tekanan dan speed execution
- Memiliki ketelitian dan keakuratan dalam pekerjaan
Baca juga: Lowongan Kerja PT Astra International, Terbuka bagi Fresh Graduate, Cek Syarat Lengkap
5. Apoteker Pendamping
Persyaratan / kualifiksi untuk posisi Apoteker
- Pendidikan minimal Profesi Apoteker
- Memiliki STRA yang masih aktif
- Usia maksimal 27 tahun
Penempatan :
- Jember dan sekitarnya. Pendaftaran lowongan kerja ditutup 11 November 2022
- Sukabumi dan sekitarnya (pendaftaran ditutup 8 November 2022)
Keterampilan dan Keahlian Kompetensi Kerja (Competency) :
- Memiliki pengetahuan dan pemahaman mengenai Basic Management Pharmacy
- Memiliki pengetahuan terkait Inventory Management
- Memiliki kemampuan dalam mengelola SDM
- Memiliki kemampuan analisa dan evaluasi kinerja apotek
- Memahami trend kebutuhan konsumen atau pelanggan
- Memiliki kemampuan fokus orientasi pada target kinerja
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Memiliki kemampuan leadership yang baik
Untuk mengetahui cara mendaftar lowongan kerja Kimia Farma cek Link di bawah ini :
https://rekrutmen.kimiafarma.co.id/vacancy/
Perlu menjadi perhatian bagi pelamar, PT Kimia Farma Tbk tidak pernah memungut biaya apapun.
Pihak Kimia Farma juga tidak bekerja sama dengan travel agen manapun dalam proses perekrutan.
Informasi perihal pekerjaan yang tersedia di PT Kimia Farma Tbk dapat menghubungi (021) – 3847709.
(*)
Baca Info Lowongan Kerja
Berita Tribun Kaltara menark lainnya baca di Google News atau Google Berita
PT Kimia Farma Tbk
Kimia Farma
Kimia Farma Apotek
PT Kimia Farma Diagnostika
PT Kimia Farma Trading and Distribution
Apoteker
Lulusan D3 Farmasi
lowongan kerja
kualifikasi
BUMN
Lowongan Kerja Google Indonesia untuk Sejumlah Posisi, Cek Syarat yang Dibutuhkan dan Cara Daftar |
![]() |
---|
Simak Lowongan Kerja Terbaru Adaro Minerals untuk Lulusan SMA hingga S2, Cek Syarat dan Cara Daftar |
![]() |
---|
PT Pertamina Training & Consulting Membuka Lowongan Kerja untuk Lulusan Sarjana S1 Semua Jurusan |
![]() |
---|
Kemenko UKM Tawarkan Lowongan Kerja dengan Gaji Rp 8 Juta Perbulan, Simak Syarat dan Cara Daftarnya |
![]() |
---|
Lowogan Kerja Terbaru J&T Cargo untuk Lulusan SMA/SMK, Simak Persyaratan dan Cara Daftarnya |
![]() |
---|