Liga 1

Dewa United vs PSIS Semarang di Liga 1, Pelatih Egy Maulana Vikri Cs Sorot Kembalinya Carlos Fortes

Jelang laga Dewa United vs PSIS Semarang di Liga 1, pelatih Egy Maulana Vikri cs turut menyinggung kembalinya penyerang Mahesa Jenar, Carlos Fortes.

Editor: Amiruddin
Kolase TribunKaltara.com/ Instagram @dewaunitedfc dan @psisfcofficial
Jelang laga Dewa United vs PSIS Semarang di Liga 1, pelatih Egy Maulana Vikri cs turut menyinggung kembalinya penyerang Mahesa Jenar, Carlos Fortes. 

TRIBUNKALTARA.COM - Dewa United vs PSIS Semarang di Liga 1 akan tersaji pada Senin 14 Agustus 2023 sore.

Duel Dewa United vs PSIS Semarang di Liga 1 akan dihelat di Stadion Indomilk Arena.

Kick off Dewa United vs PSIS Semarang di Liga 1 dimulai pukul 15.00 WIB.

Jelang laga Dewa United vs PSIS Semarang di Liga 1, pelatih Egy Maulana Vikri cs ngaku pasukannya sudah siap tempur.

Ia juga turut menyinggung kembalinya penyerang PSIS Semarang yakni Carlos Fortes

Sebelumnya diketahui penyerang PSIS Semarang Carlos Fortes kena hukum Komdis PSSI sehingga absen bela Mahesa Jenar

Melawan Dewa United di Liga 1, Carlos Fortes kini telah kembali usai jalani sanksi Komdis PSSI

Pelatih Egy Maulana Vikri cs di Dewa United pun menaruh perhatian kepada penyerang PSIS Semarang, Singo Edan Carlos Fortes itu.

Jika dibiarkan berkeliaran di kotak 16, penyerang PSIS Semarang Carlos Fortes bisa jadi mimpi buruk Dewa United di Liga 1 sore ini.

Dalam artikel ini juga terdapat komentar eks PSM Makassar Agung Mannan yang kini berbaju Dewa United di Liga 1.

Lini belakang Dewa United saat bersua PSIS Semarang di Liga 1 sore ini, turut dikomando eks PSM Makassar Agung Mannan.

Lantas apa kata pelatih Egy Maulana Vikri cs di Dewa United jelang laga kontra PSIS Semarang di Liga 1 sore ini?

"Kita di tiga terakhir hanya satu poin.

Pastinya sangat penting laga ini.

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved