Liga Inggris

Hadapi Tim Lemah di Pekan ke-15 Liga Inggris, Arsenal OTW Jauhi Kejaran Liverpool dan Man City

Hadapi tim lemah di pekan ke-15 Liga Inggris, Arsenal OTW menjauhi kejaran Liverpool dan Man City.

Twitter/@Arsenal
Selebrasi pemain Arsenal usai pesta gol ke gawang Lens dalam duel di Liga Champions, Kamis (30/11/2023). Hadapi tim lemah di pekan ke-15 Liga Inggris, Arsenal OTW menjauhi kejaran Liverpool dan Man City. 

Prediksi Skor Luton Town vs Arsenal

Sports Mole: Luton Town 0-2 Arsenal

Sportskeeda: Luton Town 1-2 Arsenal

The hard Tackle: Luton Town 0-2 Arsenal

Tribunnews: Luton Town 0-3 Arsenal

Prediksi Susunan Pemain

Luton Town (4-2-3-1)
Kaminski (GK); Giles, Bell, Osho, Kabore; Barkley, Mpanzu; Chong, Brown, Townsend; Morris.

Pelatih: Rob Edwards

Arsenal (4-3-3)
Raya (GK); Zinchenko, Magalhaes, Saliba, White; Rice, Jorginho, Odegaard; Martinelli, Jesus, Saka.

Pelatih: Mikel Arteta

Head to Head

26-12-1991 Luton 1-0 Arsenal (First Division)

27-08-1991 Arsenal 2-0 Luton (First Division)

08-12-1990 Luton 1-1 Arsenal (First Division)

29-08-1990 Arsenal 2-1 Luton (First Division)

21-04-1990 Luton 2-0 Arsenal (First Division)

(*)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Prediksi Skor Luton Town vs Arsenal di Liga Inggris: Kans The Gunners Makin Kokoh di Puncak, https://www.tribunnews.com/superskor/2023/12/05/prediksi-skor-luton-town-vs-arsenal-di-liga-inggris-kans-the-gunners-makin-kokoh-di-puncak.

Sumber: Tribunnews.com
Halaman 2/2
Tags
Arsenal
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved