Liga Italia
Allegri Lantang Berbicara Kans Juventus Rebut Scudetto, Inter Milan Panik Kena Salip?
Massimiliano Allegri lantang berbicara mengenai kans Juventus rebut Scudetto, Inter Milan panik kena salip?
Musim ini, Juventus tercatat telah mengemas total 23 gol.
Hal itu berbanding jauh dari Inter Milan selaku pesaing terdekatnya yang telah mengantongi 33 gol.
Pelatih Juventus, Max Allegri juga buka suara tentang scudetto musim ini.
Menurutnya, Juventus harus lebih berkerja keras lagi jika ingin meraihnya.
"Mengenai mimpi dan Scudetto, kami harus terus berkembang selangkah demi selangkah, terutama ketika kami melakukan terlalu banyak kesalahan."
“Kami bahkan dapat mengatakan di ruang ganti bahwa kami memiliki ambisi untuk memenangkan Scudetto, namun Anda harus mendapatkan hasil," ucap Aleggri, dikutip dari Football Italia.
"Tidak ada gunanya membicarakan apa yang mungkin terjadi, kita perlu fokus pada apa yang ada," pungkasnya.
(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Hobi Menang Tipis, Juventus Bisa Tiru Gaya Scudetto AC Milan dengan Gol Minimalis, https://www.tribunnews.com/superskor/2023/12/09/hobi-menang-tipis-juventus-bisa-tiru-gaya-scudetto-ac-milan-dengan-gol-minimalis.
| Jashari Masuk Starting XI Friendly Match AC Milan saat Jeda Internasional, Siap Comebak di Derby |
|
|---|
| Perpanjangan Kontrak Maignan di AC Milan Macet, Peluang Juventus Bajak Sang Kiper dari San Siro |
|
|---|
| Xabi Alonso Nggak Akur dengan Pemainnya, Ini Respons Presiden Real Madrid |
|
|---|
| Daftar Pemain AC Milan Dipanggil Timnas saat Jeda Internasional, Inter Milan Siap-siap |
|
|---|
| Bukan Cuma Vinicius, Ternyata Deretan Pemain Real Madrid Ini Keluhkan Sikap Xabi Alonso |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/Selebrasi-pemain-Juventus-usai-menaklukkan-Napoli-di-Liga-Italia-pekan-ke-15.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.