Berita Kaltara Terkini
Kapolda Kaltara Irjen Pol Daniel Adityajaya Rayakan Natal Bersama Jajaran
Kabid Humas Polda Kaltara Kombes Pol Budi Rachmat menjelaskan, perayaan Natal di Polda Kaltara berlangsung secara hikmat.
TRIBUNKALTARA.COM – Kapolda Kaltara Irjen Pol Daniel Adityajaya menggelar perayaan Natal bersama seluruh jajaran umat Kristiani di lingkungan Polda Kaltara, Rabu (27/12/2023).
Perayaan Natal ini mengusung tema “Dengan Semangat Kemurnian Hati Menyambut Kedatangan Kristus Melalui Peran Tugas Polri Yang Presisi, Berintegritas, Mengasihi dan Melayani.”
Kabid Humas Polda Kaltara Kombes Pol Budi Rachmat menjelaskan, perayaan Natal ini berlangsung secara hikmat.
“Perayaan Natal ini dilakukan dengan hikmat tidak hanya oleh pejabat Polri yang beragama Kristiani,” ungkap Kabid Humas Polda Kaltara Kombes Pol Budi Rachmat
Menurut Kabid Humas Polda Kaltara Kombes Pol Budi Rachmat berkat Natal diharapkan menjadi penyemangat Polri untuk terus melayani masyarakat karena merupakan bagian dari ibadah.
Diharapkan juga, para personel Polri semakin mudah menghadapi tantangan ke depan demi Indonesia yang lebih baik.
“Semoga Natal memberikan kedamaian agar Polri dapat maksimal bekerja dan bersinergi menjaga dan melayani masyarakat,” jelas Kombes Pol Budi Rachmat.
(Adv)
Jangan Lupa Like Fanpage Facebook TribunKaltara.com
Follow Twitter Tribun Kaltara Redaksi
Follow Instagram tribun_kaltara
TikTok tribunkaltara.com
YouTube Shorts TribunKaltara.com
Subscribes YouTube Tribun Kaltara Official
Kombes Pol Budi Rachmat
Berita Kaltara Terkini
kaltara.tribunnews.com
TribunKaltara.com
Kapolda Kaltara
Irjen Pol Daniel Adityajaya
Polda Kaltara
Daniel Adityajaya
Natal
Kristiani
Polri
Bekuk SMAN 2 Tanjung Selor 3-0, SMAN 2 Tarakan Menuju Final Sport Fiesta Turnamen Bola Volly Kaltara |
![]() |
---|
Tekuk SMKN 3 Tanjung Selor Skor 3-1, Tim Pelajar Nunukan Melaju Ke Final Sport Fiesta Bola Volly |
![]() |
---|
82 Ton Sudah Terserap, Polda Kaltara Panen Jagung Dukung Ketahanan Pangan Program Asta Cita Presiden |
![]() |
---|
Hari Ini Babak Puncak Turnamen Voli Pelajar Sport Fiesta 2025, Berikut Tim yang Lolos Semi Final |
![]() |
---|
SMKN 3 Tanjung Selor Melaju ke Semifinal Sport Fiesta 2025, Siapa Juaranya Datang ke Lapangan Voli |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.