Timnas Indonesia

Ajak Timnas Indonesia Duel, Kapten Borneo FC Tegaskan Serius, Diego Michiels: Ini Bukan Nyinyir

Komentar sampai dengan ajakan duel uji coba datang dari Presiden Borneo FC, Nabil Husein hingga kapten Pesut Etam, Diego Michiels ke Timnas Indonesia.

Kolase TribunKaltara.com / Twitter @BorneoSMR / @PSSI
Kapten Borneo FC, Diego Michiels menantang duel Timnas Indonesia dalam laga uji coba. 

"Tetapi ingin serius uji coba melawan Timnas kalau ada kesempatan."

"Itu saja deh."

"Tetap semangat Timnas untuk pertandingan selanjutnya," tulis Diego Michiels.

Baca juga: Akar Masalah Shayne Pattynama Tinggalkan Timnas Indonesia Jelang Piala Asia, Shin Tae-yong Bersuara

Inilah kondisi terkini Timnas Indonesia jelang Piala Asia 2023, lengkap pula kabar Marselino Ferdinan yang sempat cedera hingga absen bela Garuda.
Inilah kondisi terkini Timnas Indonesia jelang Piala Asia 2023, lengkap pula kabar Marselino Ferdinan yang sempat cedera hingga absen bela Garuda. (pssi.org)

Hubungan Borneo FC dan Timnas Indonesia sepertinya memang masih panas.

Hal ini bermula dari tak dipanggilnya dua pemain bintang Borneo FC ke Timnas Indonesia.

Mereka adalah Nadeo Argawinata dan Stefano Lilipaly.

Padahal, dua pemain tersebut tampil cukup apik di Liga 1 2023-2024.

Bos Borneo FC, Nabil Husein, bahkan sempat menyindir pemilihan pemain dari Shin Tae-yong beberapa waktu lalu.

"Fokus Borneo FC saja jauh lebih baik dan penting."

"Terima kasih sudah mengerti, Shin Tae-yong dan Timnas Indonesia."

"Hal-hal lucu kadang disampaikan, fokus kerja yang benar ya biar diperpanjang kontrakmu."

"Mohon pendukung Si Korea ini tolong support dia di medsos bisa diperpanjang," tulis Nabil di Instagram pribadinya.

Berikut susunan pemain Timnas Indonesia vs Libya:

Timnas Indonesia

26-Syahrul Trisna;

Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved