Drama Korea
Drama Korea Idol dan Penggemar 'Lovely Runner', Dibintangi Byeon Woo Seok dan Kim Hye Yoon
Simak Sinopsis Drama Korea Lovely Runner yang dibintangi oleh Byeon Woo Seok dan Kim Hye Yoon bercerita tentang idol dan penggemar.
Penulis: Maharani Devitasari | Editor: Cornel Dimas Satrio
Sampai pada suatu hari, Im Sol mendengar berita bahwa Ryu Sun Jae meninggal akibat meminum obat tidur dan obat flu secara bersamaan.
Kepergian Ryu Sun Jae membuat Im Sol merasakan kesedihan yang mendalam atas peristiwa tragis tersebut.
Secara ajaib, Im Sol melakukan perjalanan waktu atau time travel ke 15 tahun yang lalu.
Di sana, dia bertemu dengan Ryu Sun Jae yang masih berstatus sebagai seorang siswa SMA berusia 19 tahun.
Im Sol berjuang mencegah masa depan tragis yang akan dihadapi oleh Ryu Sun Jae.
Bagaimanakah kelanjutan kisah mereka? Berhasilkan Im Sol mencegah kejadian buruk yang menimpa Ryu Sun Jae?
Daftar Pemeran Drama Korea Lovely Runner:
Byeon Woo Seok sebagai Ryu Sun Jae
Kim Hye Yoon sebagai Im Sol
Song Geon Hee sebagai Kim Tae Sung
Lee Seung Hyub sebagai Baek In Hyeok
Jung Young Joo sebagai Park Bok Soon
Sung Byoung Sook sebagai Jung Mal Ja
Song Ji Ho sebagai Im Geum
Seo Hye Won sebagai Lee Hyun Joo
| Semakin Populer karena Bintangi Drama Korea Lovely Runner, Intip Profil dan Karier Byeon Woo Seok |
|
|---|
| Hendak Jadi Film, The Tyrant Berubah Menjadi Series dan Dibintangi oleh Kim Seon Ho |
|
|---|
| Drama Korea Balas Dendam Uhm Ki Joon, The Escape of the Seven: Resurrection, Tayang di SBS |
|
|---|
| Ryu Jun Yeol Bintangi Drama Korea The 8 Show, Bergenre Thriller tentang Permainan Mengumpulkan Uang |
|
|---|
| Wamil Awal April 2024, Simak 5 Rekomendasi Drama Korea yang Dibintangi oleh Song Kang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/Lovely-Runner.jpg)