Liga Inggris
Mo Salah Isyaratkan Pergi dari Liverpool di Akhir Musim, Rekannya di Anfield Dibuat Kaget
Mohamed Salah mengisyaratkan pergi dari Liverpool di akhir musim, rekannya di Anfield dibuat kaget.
"Ini sama sekali tidak mudah."
"Dia selalu berbicara kepada kami, akan sangat sulit kehilangan pemain kunci seperti dia."
"Itu adalah keputusan rekan setim saya dan itu dihormati, mudah-mudahan dia tidak pergi," tutur eks winger FC Porto itu.
Diaz dan Mo Salah menjadi bintang kemenangan Liverpool dalam kemenangan 3-0 atas Man United.
Diaz berhasil mengukir brace berkat dua assist Mo Salah.
Selain menciptakan dua assist, Mo Salah juga mencetak satu gol dalam pertandingan tersebut.
Berkat kemenangan itu, Liverpool masih sempurna di Liga Inggris musim ini dengan selalu meraih kemenangan dalam tiga pertandingan.
Liverpool kini berada di posisi kedua klasemen sambil mengantongi 9 poin.
Mereka sebenarnya memiliki poin yang identik dengan Manchester City di puncak klasemen.
Hanya saja, armada Arne Slot kalah dalam hal jumlah gol.
(*)
| Laga Sulit Menanti Liverpool di Liga Inggris Pekan ke-10, Ujian Berat bagi Arne Slot |
|
|---|
| Gyokeres Krisis Gol di Arsenal, Arteta Pasang Badan untuk Penyerangnya |
|
|---|
| Man United Tantang Brentford di Liga Inggris Pekan Ini, Pasukan Amorim Rawan Menderita |
|
|---|
| Arsenal Hadapi Partai Sulit Lawan Man City di Liga Inggris Akhir Pekan, Ini Update Cedera Gyokeres |
|
|---|
| Arne Slot Coret Chiesa dari Daftar Pemain Liverpool di UCL, Digantikan Penyerang Remaja |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/Selebrasi-pemain-Liverpool-Mohamed-Salah-usai-mencetak-gol-ke-gawang-Manchester-United.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.