Berita Nasional Terkini
8 Kader Golkar Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran, Ini Reaksi Bahlil Lahadalia soal Isu Reshuffle
Ketua Umum Partai Golkar Bahlil Lahadalia buka suara soal isu reshuffle Kabinet Merah Putih pimpinan Prabowo-Gibran.
TRIBUNKALTARA.COM - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral sekaligus Ketua Umum DPP Partai Golkar, Bahlil Lahadalia buka suara soal isu reshuffle Kabinet Merah Putih pimpinan Prabowo-Gibran.
Beberapa hari belakangan memang santer isu reshuffle Kabinet Merah Putih pimpinan Prabowo-Gibran.
Terbaru, Bahlil Lahadalia buka suara soal isu reshuffle Kabinet Merah Putih pimpinan Prabowo-Gibran.
Diketahui, Partai Golkar salah satu partai politik pengusung Prabowo-Gibran di Pilpres 2024 lalu.
Setelah Prabowo-Gibran menang Pilpres 2024, Golkar dapat jatah delapan kursi Menteri, dan tiga Wakil Menteri.
Baca juga: Prabowo Lempar Sinyal Reshuffle Kabinet, Petinggi Gerindra: Ada Menteri yang Kurang Seirama
Berikut 8 menteri di Kabinet Merah Putih pimpinan Prabowo-Gibran yang berasal dari Partai Golkar :
- Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral: Bahlil Lahadalia
- Menteri Koordinator Bidang Perekonomian: Airlangga Hartarto
- Menteri Kependudukan dan Pembangunan Keluarga: Wihaji
- Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional: Nusron Wahid
- Menteri Usaha Mikro Kecil dan Menengah: Maman Abdurrahman
- Menteri Pemuda dan Olahraga: Dito Ariotedjo
- Menteri Komunikasi dan Digital: Meutya Hafid
- Menteri Perindustrian: Agus Gumiwang Kartasasmita
Kabinet Merah Putih
Prabowo-Gibran
Prabowo Subianto
Bahlil Lahadalia
Bahlil
reshuffle
Wakil Menteri
Menteri
TribunKaltara.com
Partai Golkar
Golkar
Pilpres
Prabowo
Presiden
| Daftar UMP Kaltara 5 Tahun Terakhir, Tertinggi se-Kalimantan Tahun Ini |
|
|---|
| Sosok Mayjen Krido Pramono, Akmil 1997 Pangdam Mulawarman Hasil Mutasi TNI |
|
|---|
| Sosok Mayjen Rio Firdianto, Paspampres Era Jokowi Kini Punya Jabatan Baru usai Mutasi TNI |
|
|---|
| Sosok Mayjen TNI Kosasih, Tentara Eks Lingkaran Prabowo Terima Penghargaan Kapolri |
|
|---|
| Sosok Irjen Helmy Santika, Akpol 1993 Tinggalkan Kursi Kapolda usai Mutasi Polri |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/TANGGAPI-ISU-RESHUFFLE.jpg)