Liga Italia
Kebut Datangkan Bek Baru Jelang Tur Pramusim, AC Milan Pantau Estupinan dari Brighton
Kebut datangkan bek baru jelang tur pramusim, AC Milan pantau Pervis Estupinan dari Brighton.
TRIBUNKALTARA.COM - Kebut datangkan bek baru jelang tur pramusim, AC Milan pantau Pervis Estupinan dari Brighton.
AC Milansedang mencari bek kiri baru setelah melepas Theo Hernandez ke Al-Hilal dengan harga sekitar €25 juta.
Pencarian amunisi baru buru-buru dilakukan AC Milan berhubung jadwal tur pramusim sudah di depan mata.
Arsenal, Chelsea, dan Liverpool akan menjadi lawan AC Milan dalam pertandingan persahabatan pramusim ini.
Pervis Estupinan dari Brighton menjadi opsi AC Milan guna menggantikan posisi yanh ditinggalkan Theo Hernandez.
Kontak langsung AC Milan dan Brighton mengenai kemungkinan transfer Estupinan ke San Siro mtelah dimulai.
Tim Serie A tersebut telah menjajaki ketersediaan sang bek.
Negosiasi antara kedua belah pihak segera mencapai tahap lanjut.
I Rossoneri ingin mengetahui syarat-syarat transfer pemain berusia 27 tahun tersebut.
Estupinan merupakan pemain inti Brighton.
Dia telah memberikan 11 assist dalam 84 pertandingan Liga Inggris.
Sebelumnya dia bermain untuk Villarreal.
AC Milan juga lirik Fran Garcia gantikan Theo Hernandez
Jadi tumbal kedatangan Alvaro Carreras di Real Madrid, Fran Garcia dilirik AC Milan untuk menggantikan Theo Hernandez.
Fran Garcia menarik atensi klub Italia, AC Milan.
| Nasib Apes Juventus Tak Kunjung Surut, I Bianconeri Torehkan Catatan Memprihatinkan |
|
|---|
| Fakta Miris Kekalahan Juventus atas Lazio di Liga Italia, Blunder Fatal Jonathan David Disorot |
|
|---|
| AC Milan Harus Berkutat dengan Cedera Panjang Para Pemainnya, Allegri Sulit Temukan Taktik Ideal |
|
|---|
| AS Roma Takluk di 2 Laga Terakhir, Kesempatan Sassuolo Naik ke Papan Atas Klasemen Serie A |
|
|---|
| Alasan Chivu usai Inter Milan Keok di Tangan Napoli, Gagal Kudeta AC Milan di Liga Italia |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/Wallpaper-AC-Milan-300125.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.