Kabar Artis
3 Fakta Aurelie Moeremans Pernah Ditawari Masuk Parpol: Gaji Fantastis, Ijazah Bisa Diatur
Aurelie Moeremans bongkar fakta mengejutkan saat dirinya ditawari masuk partai politik, mulai dari gaji ratusan juta hingga jalur pintas S2.
Penulis: Maharani Devitasari | Editor: Cornel Dimas Satrio
TRIBUNKALTARA.COM - Fenomena artis terjun ke dunia politik dan berakhir tersandung masalah akhir-akhir ini ramai jadi sorotan publik.
Merespons hal tersebut, aktris Aurelia Moeremans buka-bukaan soal perekrutan publik figur ke dunia politik yang pernah dialaminya.
Aurelia Moeremans sendiri merupakan aktris kelahiran Brussel, Belgia pada 8 Agustus 1993.
Ia memulai kariernya di dunia hiburan Tanah Air setelah memenangkan kompetisi modeling di Bandung tahun 2007 silam.
Memilih untuk menetap ke Jakarta, Aurelie pun mulai melebarkan sayap ke dunia akting dan iklan.
Baca juga: Tingkah Polahnya Bikin Rakyat Murka: Eko Patrio, Uya Kuya, dan Nafa Urbach Kompak Minta Maaf
Namanya melejit setelah membintangi sinetron Cinta Puteri.
Pada tahun 2024 lalu, ia melangsungkan pernikahan dengan dokter Tyler Bigenho dan menetap di Amerika Serikat.
Kini, aktris blasteran tersebut buka suara soal pengalaman mengejutkan saat dirinya mendapat tawaran masuk partai dengan iming-iming gaji fantastis.
Hal itu diungkap Aurelie melalui unggahan di Instagram pribadinya pada Minggu (31/8/2025).
Aurelie tak menampik fenomena tersebut dan mungkin terjadi pada artis lainnya.
Lantas, seperti apa fakta-fakta yang dikuak Aurelie Moeremans? Simak selengkapnya berikut ini.
1. Ditawari Gaji Ratusan Juta
Aurelie menuturkan penawaran pertama datang pada tahun 2016.
Saat itu, seorang artis senior yang sebenarnya tidak begitu dekat dengannya tiba-tiba mengajak bertemu.
“Pertama kali itu aku ingat banget, tahun 2016 ada seorang artis senior telepon aku. Ngajak ngopi, padahal kita enggak dekat," ujar Aurelie.
| 3 Fakta Hubungan Indra Bruggman dan Nadya Pasha, Dirumorkan Sudah Menikah, sang Aktor Klarifikasi |
|
|---|
| 3 Fakta Hasil Tes DNA Ridwan Kamil dan Anak Lisa Mariana, Tidak Identik, sang Model Ngamuk |
|
|---|
| 3 Fakta Erin Gugat Balik Andre Taulany, Tuntut Harta Bernilai Puluhan Miliar, Apa Saja Rinciannya? |
|
|---|
| 5 Fakta Azizah Salsha Laporkan Fitnah Perselingkuhan, Didukung Suami, Mau Beri Efek Jera |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/Aurelie-Moeremans.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.