Kabar Artis
Go Public Awal 2025, Ameera Khan Unfollow dan Hapus Foto Jefri Nichol, Putus?
Aksi Ameera Khan menghapus foto dan berhenti mengikuti Jefri Nichol di Instagram memicu dugaan hubungan keduanya telah berakhir.
Penulis: Maharani Devitasari | Editor: Cornel Dimas Satrio
"Kenapa putus siii pdhl udh cocok bgt."
Baca juga: Putus dari Naura Ayu, Fadi Alaydrus Akui Lakukan Kesalahan Fatal hingga buat Keluarga Kecewa
"Bg kok @littlemisskhan dilepas sih, pdhl cantik bgttttt."
"Jangan la putus dgn ameera."
"Noooo pls don't breakup u gaisss."
Berikut 3 aksi bucin Jefri Nichol kepada Ameera Khan yang kini dirumorkan putus.
1. Gencar PDKT Duluan
Dalam sebuah wawancara, Jefri Nichol pernah mengatakan bahwa dirinya lah yang lebih dulu mendekati Ameera.
"Aku ingin memperjelas bahwa aku yang mendekatinya duluan,” ujar bintang film Sri Asih itu.
Jefri Nichol mengaku awalnya mengetahui Ameera dari daftar perempuan tercantik di Malaysia, di mana nama Ameera berada di urutan teratas.
Ia kemudian mengirimkan pesan kepadanya seperti seorang penggemar kepada idolanya.
Jefri membalas salah satu Instagram Story Ameera hanya dengan satu kata: "Real".
Model cantik tersebut pun merespons direct message Jefri Nichol.
Sempat bertemu di Kuala Lumpur, Jefri Nichol dan Ameera Khan tak langsung berpacaran.
Keduanya sempat dekat dan menjauh beberapa tahun.
Mereka baru resmi berpacaran sejak tahun 2024 dan go public di awal tahun 2025.
| Di Tengah Isu Retaknya Hubungan dengan Verrell, Fuji Dapat Ucapan Ulang Tahun dari Venna Melinda |
|
|---|
| Ruben Onsu Tegur Fans Sarwendah-Giorgio soal Video Anak, Balasan Mantan Istri Jadi Sorotan |
|
|---|
| Tak Gelar Royal Wedding untuk El Rumi-Syifa Hadju, Ahmad Dhani: Udah Habis Duitnya |
|
|---|
| Kecewa Maia Absen Ngunduh Mantu, Ahmad Dhani Akui Sempat Enggan Hadir di Intimate Wedding Al Ghazali |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/Jefri-Nichol-1-7112025.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.