Super League
Duel Persebaya di Super League Ditunda, PSM Makassar Umumkan Pemain Baru, Ini Sosoknya
Pasca laga PSM vs Persebaya ditunda, tim asuhan pelatih Bernardo Tavares itu umumkan gabungnya pemain asing baru.
#EwakoPSM #PSMMakassar @g.paixao_20," tulis Instagram PSM yang terverifikasi @psm_makassar yang dilihat TribunKaltara.com pada Minggu 31 Agustus 2025 siang ini.
Gabungnya Gledson Paixao da Silva, dipastikan menambah ketat persaingan di lini tengah PSM, khususnya gelandang bertahan.
Sebelum Gledson Paixao da Silva gabung, ada Akbar Tanjung, Rezki Fandi, M Arfan, Ananda Raehan, Rasyid Bakri, Rifki Dwi, hingga Ricky Pratama yang biasa diplot di posisi gelandang bertahan.
Di sisi lain, hadirnya Gledson Paixao da Silva bikin Bernardo Tavares punya banyak opsi di posisi gelandang bertahan.
Menilik rekam jejaknya, Gledson Paixao da Silva banyak habiskan karier di negaranya, Brasil.
Terlihat Gledson Paixao da Silva pernah bela Juventus-SC, Pouso Alegre, Joinville-SC, Figueirense FC, hingga Retrô di Brasil.
Di bursa transfer Super League 2025/2026, Gledson Paixao da Silva pilih ke PSM Makassar
Nama Gledson Paixao da Silva terlihat telah terdaftar di laman resmi ILeague selaku operator Super League.
Di PSM, Gledson Paixao da Silva akan kenakan nomor punggung 40.
Baca juga: Penyebab Sebenarnya Duel PSM vs Persebaya di Super League Ditunda, Ini Respons Terbaru Bajul Ijo
Cek Biodata Gledson Paixao da Silva di sini
Nama lengkap: Gledson Paixao da Silva
Tanggal lahir / Umur: 18 Mei 1995 (30)
PSM vs Persebaya
PSM Makassar
Persebaya Surabaya
Persebaya
PSM
Super League
pemain baru
pemain asing
Gledson Paixao da Silva
Meaningful
bursa transfer
Brasil
Stadion BJ Habibie
Bernardo Tavares
| Susunan Pemain Bhayangkara FC vs Persijap Jepara, Kick Off 15.30 WIB |
|
|---|
| Prediksi Skor Persib Bandung vs Persis Solo di Super League, Kans Pangeran Biru Tempel Persija |
|
|---|
| Biang Kerok Arema FC Digebuk Borneo FC di Super League, Aremania tak Diam |
|
|---|
| Susunan Pemain Arema FC vs Borneo FC di Super League, Kick Off 15.30 WIB |
|
|---|
| Prediksi Skor Arema FC vs Borneo FC, Momentum Singo Edan Jauhi Persebaya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/Gledson-Paixao-da-Silva.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.