Liga Italia
5 Pemain AS Roma Cedera, Mayoritas Pengisi Starting Eleven Mourinho
Sejumlah pemain AS Roma yang biasa mengisi starting eleven dilanda cedera jelang pekan ke-6 Liga Italia.
Rentetan hasil buruk di Liga Italia akhir-akhir ini seakan cuma menjadi pembuka saja bagi nasib apes AS Roma.
Selain rentetan kekalahan tersebut, AS Roma juga harus menghadapi masalah badai cedera yang menerpa tim Jose Mourinho.
Jadwal Liga Italia Giornata Pekan Keenam
Sabtu, 10 September 2022
Pukul 20.00 WIB Napoli vs Spezia
Pukul 23.30 WIB Inter Milan vs Torino
Minggu, 11 September 2022
Pukul 01.45 WIB Sampdoria vs AC Milan
Pukul 17.30 WIB Atalanta vs Cremonese
Pukul 20.00 WIB Sassuolo vs Udinese
Pukul 20.00 WIB Bologna vs Fiorentina
Pukul 20.00 WIB Lecce vs AC Monza
Pukul 23.00 WIB Lazio vs Hellas Verona
Senin, 12 September 2022
Pukul 01.45 WIB Juventus vs Salernitana
Selasa, 13 September 2022
Pukul 01.45 WIB Empoli vs AS Roma
(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Masih di Awal Musim, AS Roma Langsung Dilanda Badai Cedera, Mourinho Relakan 5 Pemain, https://www.tribunnews.com/superskor/2022/09/10/masih-di-awal-musim-as-roma-langsung-dilanda-badai-cedera-mourinho-relakan-5-pemain.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/Skuad-AS-Roma-saat-bertandang-ke-Udinese.jpg)