Kabar Artis

Profil Sabda Ahessa, Dapat Restu sang Ibu Pacari Wulan Guritno Meski Jarak Usia Terpaut Jauh

Simak Profil Sabda Ahessa, anak aktor kawakan Sys Ns yang kini pacari Wulan Guritno

Editor: Hajrah
Instagram/ @sabdaahessa
Profil Sabda Ahessa Pacar Wulan Guritno. (Instagram/ @sabdaahessa) 

TRIBUNKALTARA.COM- Simak Profil Sabda Ahessa, atlet basket yang juga pacar Wulan Guritno.

Sosok Sabda Ahessa cukup menuai sorotan usai diketahui menggandeng ibunda Shalom Razade sebagai kekasih.

Perbedaan usia yang terpaut jauh membuat hubungan Sabda Ahessa dan Wulan Guritno tak luput perhatian publik.

Diketahui Wulan Guritno lahir 14 April 1981.

Artinya usia Wulan Guritno saat ini sudah 41 tahun.

Sementara Sabda Ahessa lahir 21 Maret 1996 yang berarti usianya menginjak 26 tahun.

Meski terpaut usia jauh, pasangan ini seolah tak menjadikan hal tersebut sebagai penghalang.

Apalagi ibunda Sabda Ahessa sudah memberi lampu hijau pada puteranya menjalin hubungan dengan Wulan Guritno.

Baru-baru ini ibunda Sabda Ahessa mengaku memberi restu selama anaknya bahagia.

Lantas seperti apa Profil Sabda Ahessa? berikut ini selengkapnya soal pacar Wulan Guritno yang dikenal tampan dengan tubuhnya yang atletis.

Sabda Ahessa lahir dengan nama lengkap Sabdayagra Ahessa dan lahir 21 Maret 1996.

Orang tua Sabda Ahessa adalah Raden Mas Haryo Heroe Syswanto NS. Soerio Soebagio atau Sys NS dan Shanty Widhiyanti.

Mendiang ayahanda Sabda Ahessa dikenal sebagai salah satu aktor kawakan Indonesia yang juga seorang politisi.

Dikutip dari Kompas.com, Sabda Ahedda juga dikenal sebagai atlet basket.

Halaman
1234
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved