Liga Spanyol
Saran Anti Gagal Buat Bellingham di Real Madrid, Wajib Tiru 2 Seniornya dari Timnas Inggris
Saran anti gagal buat Jude Bellingham di Real Madrid, sang gelandang wajib meniru 2 seniornya dari Inggris.
Selain Sid Lowe, Steve McManaman juga memberikan bocoran trik untuk Bellingham.
McManaman merasakan kesuksesan besar kala berseragam Real Madrid.
Ia berhasil mengangkat trofi Liga Champions hingga dua kali untuk Los Blancos.
Nasihat McManaman hampir sama dengan Lowe, meski ia lebih menekankan kepada pendekatan pemain saat latihan.
"Saat latihan dan menuju pulang ke rumah, pemain harus melakukannya dengan cepat," kata McManaman.
Hal tersebut dikatakan McManaman agar pemain seperti Bellingham memiliki waktu untuk menjelajah tempat sekitar.
Sebagai pemain baru, penting bagi Bellingham untuk mengenal lingkungan sekitar.
Selain itu, Bellingham juga diwajibkan untuk sering berkumpul dengan rekan setim di luar sesi latihan.
Semakin sering dilakukan, pemain akan terbiasa dan mengadopsi budaya baru dengan cepat.
Adaptasi di luar lapangan ternyata bisa memengaruhi performa bersama tim.
Hal tersebut meningkatkan peluang untuk lebih menyatu dengan tim secara cepat.
(*)
| 4 Alasan Real Madrid Selebrasi Seolah Juara, Bungkam Lamine Yamal dan Barcelona di El Clasico |
|
|---|
| 2 Sorotan Kemenangan Real Madrid atas Barcelona, Mbappe Mesin Gol Baru El Clasico |
|
|---|
| Sebab Barcelona Kalah Lawan Real Madrid di El Clasico, Lamine Yamal Dibela |
|
|---|
| Link Live Streaming Real Madrid vs Barcelona di El Clasico Liga Spanyol, Intip Starting XI Kedua Tim |
|
|---|
| Real Madrid Full Team, Skuad Barcelona Pincang Jelang El Clasico Liga Spanyol |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.