Liga 1

Kondisi Persib Bandung Hari Ini, Pasukan Bojan Hodak Mulai Panasi Mesin, Dewa United Siap Menjegal

Skuat Dewa United bisa saja menjegal mimpi Persib Bandung untuk terus perpendek jarak dengan Borneo FC di papan atas klasemen sementara Liga 1.

|
Editor: Amiruddin
Instagram @persib
FOTO Aksi pemain Persib Bandung Ciro Alves (biru) di Liga 1. Skuat Dewa United bisa saja menjegal mimpi Persib Bandung untuk terus perpendek jarak dengan Borneo FC di papan atas klasemen sementara Liga 1. 

TRIBUNKALTARA.COM - Berikut kondisi Persib Bandung hari ini saat jeda kompetisi Liga 1 yang bertepatan dengan FIFA Matchday.

Sebelumnya diketahui, penggawa Persib Bandung diliburkan di Liga 1.

Coach Bojan Hodak meliburkan penggawa Persib Bandung bertepatan dengan agenda FIFA Matchday.

Namun kini Persib Bandung mulai panasi mesin lagi jelang pekan ke-20 Liga 1.

Di pekan ke-20 Liga 1, Persib Bandung akan melawan Dewa United 

Duel Dewa United vs Persib Bandung di Liga 1 akan dihelat di Indomilk Arena Stadium Minggu 26 November 2023.

Laga Persib Bandung kontra Dewa United di Liga 1 diprediksi berjalan ketat.

 
 
 

 

Skuat Dewa United bisa saja menjegal mimpi Persib Bandung untuk terus perpendek jarak dengan Borneo FC di papan atas klasemen sementara Liga 1.

Apalagi Dewa United baru saja ditahan imbang oleh PSM Makassar di Liga 1.

Tentu Dewa United ogah kehilangan poin, saat bersua Persib Bandung di pekan ke-20 Liga 1 

Sementara Persib Bandung, dipastikan akan all out demi tetap bersaing di papan atas klasemen sementara Liga 1.

Raihan tiga poin tentu menjadi target yang diusung oleh pasukan Bojan Hodak saat Persib Bandung tandang ke markas Dewa United di Liga 1.

Dalam artikel ini TribunKaltara.com juga sajikan kondisi terkini skuat Persib Bandung di tengah jeda kompetisi Liga 1 yang bertepatan dengan FIFA Matchday 

Termasuk pula kondisi terkini penggawa Persib Bandung yang sebelumnya dikabarkan cedera.

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved