Timnas Indonesia
Tak Hanya Hulk, Jajaran Gilbert Agius di PSIS Semarang juga ke Timnas Indonesia, Reaksi Yoyok Sukawi
Sebelum Alex Aldha Yudi, pilar PSIS Semarang di Liga 1, yakni Wahyu Prasetyo alias Hulk lebih dulu ke Timnas Indonesia, respons Yoyok Sukawi?
TRIBUNKALTARA.COM - Berikut kabar PSIS Semarang hari ini di tengah jeda kompetisi Liga 1.
Kabar terbaru, jajaran Gilbert Agius di PSIS Semarang kini dipanggil ke Timnas Indonesia.
Sosok jajaran Gilbert Agius di PSIS Semarang yang kini dipanggil ke Timnas Indonesia, yakni Alex Aldha Yudi.
Di PSIS Semarang, Alex Aldha Yudi merupakan pelatih fisik Mahesa Jenar di Liga 1 dampingi Gilbert Agius.
Alex Aldha Yudi diketahui dipanggil ke tim kepelatihan Timnas Indonesia U20.
Coach Alex Aldha Yudi dipanggil untuk pemusatan latihan Timnas Indonesia U20 di Qatar pada 22 Desember 2023 - 3 Januari 2024.
Sebelum Alex Aldha Yudi, pilar PSIS Semarang di Liga 1, yakni Wahyu Prasetyo alias Hulk lebih dulu ke Timnas Indonesia.
Bedanya, Hulk dipanggil ke Timnas Indonesia senior asuhan Shin Tae-yong.
Baca juga: Jadwal Liga 1 Persebaya vs PSIS Semarang, Marukawa Lawan Mantan, Kata Yoyok Sukawi dan Gilbert Agius
Nama Hulk masuk daftar pemain PSIS Semarang yang disiapkan bela Timnas Indonesia di Piala Asia 2023.
Skuat Timnas Indonesia diketahui akan mentas di Piala Asia 2023 yang akan dihelat di Qatar Januari 2024 mendatang.
Sebelum ke Qatar, Hulk dan kolega di Timnas Indonesia akan lebih dulu ikut TC di Turki.
Terkini, bos Mahesa Jenar Yoyok Sukawi buka suara soal pemanggilan jajaran Gilbert Agius di PSIS Semarang kini dipanggil ke Timnas Indonesia U20.
"Kami sangat mendukung pemanggilan coach Alex Aldha Yudi untuk membantu kepelatihan di Timnas Indonesia U20.
Semoga ada transfer ilmu di sana dan coach Alex Aldha Yudi di Qatar juga mendapatkan ilmu untuk nantinya diterapkan di PSIS," tutur Yoyok Sukawi seperti dikutip dari situs resmi PSIS Semarang pada Kamis 21 Desember 2023 pagi.
Baca juga: UPDATE PSIS Semarang Hari Ini, Dipanggil Timnas Indonesia ke Piala Asia, Hulk Dapat Petuah Khusus
Klasemen Sementara Liga 1
1 BORNEO FC SAMARINDA 51
2 BALI UNITED FC 41
3 PERSIB BANDUNG 40
4 PSIS SEMARANG 38
5 MADURA UNITED FC 35
6 PERSIK KEDIRI 34
7 RANS NUSANTARA FC 32
8 PS BARITO PUTERA 32
9 PERSIJA JAKARTA 32
10 DEWA UNITED FC 30
11 PSM MAKASSAR 29
12 PSS SLEMAN 26
13 PERSEBAYA SURABAYA 26
14 PERSITA TANGERANG 26
15 PERSIS SOLO 25
16 AREMA FC 21
17 PERSIKABO 1973 16
18 BHAYANGKARA PRESISI INDONESIA FC 15
(*)
Jangan Lupa Like Fanpage Facebook TribunKaltara.com
Follow Twitter Tribun Kaltara Redaksi
Follow Instagram tribun_kaltara
TikTok tribunkaltara.com
YouTube Shorts TribunKaltara.com
Subscribes YouTube Tribun Kaltara Official
Timnas Indonesia
Hulk
Wahyu Prasetyo
Gilbert Agius
PSIS Semarang
Liga 1
Yoyok Sukawi
Mahesa Jenar
Qatar
Piala Asia
kaltara.tribunnews.com
TribunKaltara.com
Alex Aldha Yudi
Shin Tae-yong
| Seleksi Pelatih Timnas Indonesia Diperketat, PSSI Enggan Ulang Kesalahan Era Kluivert |
|
|---|
| Alasan PSSI Mantap Pilih Nova Arianto jadi Pelatih Baru Timnas Indonesia U-20 |
|
|---|
| Tinggalkan FC Utrecht Musim Depan, Ivar Jenner Siap Bela Timnas Indonesia U-22 di SEA Games |
|
|---|
| Update Ranking FIFA: Timnas Indonesia tak Beranjak, Malaysia Naik Dua Peringkat |
|
|---|
| Tuntaskan Uji Coba, Ini Jadwal Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/FOTO-Alex-Aldha-Yudi-kiri-dan-Yoyok-Sukawi.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.