Super League

Daftar Sanksi Komdis PSSI Terbaru: Ada Persija, Arema FC, hingga Persebaya

Klub Super League seperti Persija, Arema FC, hingga Persebaya kena sanksi Komdis PSSI, cek selengkapnya di sini.

Editor: Amiruddin
TribunKaltara.com/Yohanes-Magang
SANKSI KOMDIS PSSI - Logo Super League. Klub Super League seperti Persija, Arema FC, hingga Persebaya kena sanksi Komdis PSSI, cek selengkapnya di sini. 

- Nama Kompetisi: Pegadaian Championship 2025/2026
- Pertandingan: Persela Lamongan vs PSS Sleman
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: ofisial Tim PSS Sleman melakukan pelemparan air minuman kemasan kepada salah satu fotografer setelah pertandingan berakhir
- Keputusan: denda Rp. 15.000.000,-

5. Klub PSMS Medan

- Nama Kompetisi: Pegadaian Championship 2025/2026
- Pertandingan: PSMS Medan vs Persiraja Banda Aceh
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
Jenis Pelanggaran: terjadi pelemparan gulungan kertas ke dalam area lapangan pertandingan yang dilakukan oleh penonton PSMS Medan
- Keputusan: denda Rp. 15.000.000,-

6. Klub PSMS Medan

- Nama Kompetisi: Pegadaian Championship 2025/2026
- Pertandingan: PSMS Medan vs Persiraja Banda Aceh
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: terdapat 3 orang suporter PSMS Medan memasuki area sisi lapangan pertandingan di belakang gawang Selatan
- Keputusan: denda Rp. 30.000.000,-

7. Klub PSMS Medan

- Nama Kompetisi:Pegadaian Championship 2025/2026
- Pertandingan: PSMS Medan vs Persiraja Banda Aceh
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: adanya suporter PSMS Medan menyanyikan yel-yel bernada provokatif dan menghina kepada Tim Persiraja Banda Aceh dan perangkat
- pertandingan
- Keputusan: denda Rp. 15.000.000,-

8. Tim Persiraja Banda Aceh

- Nama Kompetisi: Pegadaian Championship 2025/2026
- Pertandingan: PSMS Medan vs Persiraja Banda Aceh
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: ofisial Tim Persiraja Banda Aceh Sdr. Muhammad Yasir Syamsudin melakukan pelemparan air minum kemasan kepada penonton di sisi atas tribun VIP Barat
- Keputusan: denda Rp. 15.000.000,-

9. Panitia Pelaksana Pertandingan Persela Lamongan

- Nama Kompetisi: Pegadaian Championship 2025/2026
- Pertandingan: Persela Lamongan vs PSS Sleman
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: adanya keributan sehingga terjadinya pelemparan air minuman kemasan kepada salah satu fotografer setelah pertandingan berakhir
- Keputusan: denda Rp. 15.000.000,-

10. Klub PSIS Semarang

- Nama Kompetisi: Pegadaian Championship 2025/2026
- Pertandingan: Deltras FC vs PSIS Semarang
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: adanya suporter PSIS Semarang sebagai suporter klub tamu yang hadir dalam pertandingan
- Keputusan: denda Rp. 12.500.000,-

11. Sdr. Dias Angga Putra (Pemain FC Bekasi City)

- Nama Kompetisi: Pegadaian Championship 2025/2026
- Pertandingan: Sriwijaya FC vs FC Bekasi City
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: melakukan pelanggaran serius bertindak kasar menggunakan tubuhnya secara berlebihan terhadap pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Keputusan: tambahan larangan bermain sebanyak 2 pertandingan; denda Rp. 5.000.000,-

12. Klub Sriwijaya FC

- Nama Kompetisi: Pegadaian Championship 2025/2026
- Pertandingan: Sriwijaya FC vs FC Bekasi City
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: terjadi penyalaan 6 buah flare dan 3 buah smoke bomb di Tribun Utara, 1 buah flare di Tribun Timur dan 1 buah flare di Tribun Selatan yang dilakukan
oleh penonton Sriwijaya FC
- Keputusan: denda Rp. 125.000.000,-

13. Klub Sriwijaya FC

- Nama Kompetisi: Pegadaian Championship 2025/2026
- Pertandingan: Sriwijaya FC vs FC Bekasi City
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: terdapat suporter Sriwijaya FC dalam jumlah banyak memasuki area lapangan pertandingan pada saat pertandingan berakhir dari Tribun Utara dan Tribun Selatan dan Tribun Timur
- Keputusan: denda Rp. 30.000.000,-

14. Klub Sriwijaya FC

- Nama Kompetisi: Pegadaian Championship 2025/2026
- Pertandingan: Sriwijaya FC vs FC Bekasi City
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: terjadi pelemparan paper roll dalam jumlah banyak yang dilakukan oleh suporter Sriwijaya FC dari Tribun Selatan
- Keputusan: denda Rp. 15.000.000,-

Hasil Sidang Komite Disiplin PSSI, Tanggal 30 Oktober 2025

 1. Sdr. Leonardo Silva Lelis (Pemain Persebaya Surabaya)

- Nama Kompetisi: BRI Super League 2025/2026
- Pertandingan: PSBS Biak vs Persebaya Surabaya
- Tanggal Kejadian: 24 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: melakukan pelanggaran serius bertindak kasar yaitu melakukan tekel keras terhadap pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Keputusan: tambahan larangan bermain sebanyak 2 pertandingan; denda Rp.10.000.000,-

2. Sdr. Novri Setiawan (Pemain Persik Kediri)

- Nama Kompetisi: BRI Super League 2025/2026
- Pertandingan: Persik Kediri vs PSM Makassar
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: melakukan pelanggaran serius bertindak kasar menggunakan tubuhnya secara berlebihan terhadap pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Keputusan: tambahan larangan bermain sebanyak 3 pertandingan; denda Rp.10.000.000,-

3. Panitia Pelaksana Pertandingan Persik Kediri

- Nama Kompetisi: BRI Super League 2025/2026
- Pertandingan: Persik Kediri vs PSM Makassar
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: terjadi masalah genset VAR pada 175 menit sebelum pertandingan serta ruang medis yang kurang steril
- Keputusan: teguran keras

4. Tim PSM Makassar

- Nama Kompetisi: BRI Super League 2025/2026
- Pertandingan: Persik Kediri vs PSM Makassar
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: dalam pertandingan tersebut ada 5 orang pemain mendapatkan kartu kuning
- Keputusan: denda Rp. 50.000.000,-

5. Sdr. Bayu Setiawan (Pemain Arema FC)

- Nama Kompetisi: BRI Super League 2025/2026
- Pertandingan: Arema FC vs Borneo FC Samarinda
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: melakukan pelanggaran serius bertindak kasar yaitu melakukan tekel keras terhadap pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Keputusan: tambahan larangan bermain sebanyak 3 pertandingan; denda Rp.10.000.000,-

6. Tim Arema FC

- Nama Kompetisi: BRI Super League 2025/2026
- Pertandingan: Arema FC vs Borneo FC Samarinda
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: terlambat mengumpulkan E-startlist
- Keputusan: denda Rp. 50.000.000,-

7. Sdr. Luciano Guaycochea (Pemain Persib Bandung)

- Nama Kompetisi: BRI Super League 2025/2026
- Pertandingan: Persib Bandung vs Persis Solo
- Tanggal Kejadian: 27 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: melakukan pelanggaran serius bertindak kasar menggunakan tubuhnya secara berlebihan terhadap pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung

8. Sdr. Gunawan Adi Wijaya (Pemain Bhayangkara Presisi Lampung FC U16)

- Nama Kompetisi: EPA Super League U16 2025/2026
- Pertandingan: Bhayangkara Presisi Lampung FC U16 vs Arema FC U16
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: menghalangi tim lawan mencetak gol serta mendapatkan kartu merah langsung
- Keputusan: tambahan larangan bermain sebanyak 1 pertandingan; denda Rp.10.000.000,-

9. Tim Persib Bandung U16

- Nama Kompetisi: EPA Super League U16 2025/2026
- Pertandingan: Persebaya Surabaya U16 vs Persib Bandung U16
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: dalam pertandingan tersebut ada 6 orang pemain yang mendapatkan kartu kuning
- Keputusan: denda Rp. 15.000.000,-

10. Tim Persebaya Surabaya U16

- Nama Kompetisi: EPA Super League U16 2025/2026
- Pertandingan: Persebaya Surabaya U16 vs Persib Bandung U16
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: terlambat mengumpulkan E-startlist
- Keputusan: denda Rp. 2.500.000,-

11. Tim Malut United FC U18

- Nama Kompetisi: EPA Super League U18 2025/2026
- Pertandingan: PSIM Yogyakarta U18 vs Malut United FC U18
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: dalam pertandingan tersebut ada 5 orang pemain yang mendapatkan kartu kuning
- Keputusan: denda Rp. 12.500.000,-

12. Sdr. Muhammad Rijal. S (Pemain PSM Makassar U20)

- Nama Kompetisi: EPA Super League U20 2025/2026
- Pertandingan: PSM Makassar U20 vs Borneo FC Samarinda U20
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: melakukan pelanggaran serius memukul pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Keputusan: tambahan larangan bermain sebanyak 2 pertandingan; denda Rp. 10.000.000,-

13. Sdr. Meran Antolin Situmorang (Pemain Borneo FC Samarinda U20)

- Nama Kompetisi: EPA Super League U20 2025/2026
- Pertandingan: PSM Makassar U20 vs Borneo FC Samarinda U20
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: melakukan pelanggaran serius memukul pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Keputusan: tambahan larangan bermain sebanyak 2 pertandingan; denda Rp.10.000.000,-

14. Sdr. Jiad Fardhan Bayhaqi (Pemain Persijap Jepara U20)

- Nama Kompetisi: EPA Super League U20 2025/2026
- Pertandingan: Persijap Jepara U20 vs Persik Kediri U20
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: melakukan pelanggaran serius memukul pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Keputusan: tambahan larangan bermain sebanyak 3 pertandingan; denda Rp.10.000.000,-

15. Sdr. Maqhi Zabarjade Sudarsono (Pemain Persik Kediri U20)

- Nama Kompetisi: EPA Super League U20 2025/2026
- Pertandingan: Persijap Jepara U20 vs Persik Kediri U20
- Tanggal Kejadian: 25 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: melakukan pelanggaran serius bertindak kasar yaitu melakukan tekel keras terhadap pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Keputusan: tambahan larangan bermain sebanyak 2 pertandingan; denda Rp.10.000.000,-

16. Tim Bali United FC U20

- Nama Kompetisi: EPA Super League U20 2025/2026
- Pertandingan: Bali United FC U20 vs Persis Solo U20
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: dalam pertandingan tersebut ada 4 orang pemain dan 1 orang

17. Tim Persija Jakarta U20
- Nama Kompetisi: EPA Super League U20 2025/2026
- Pertandingan: Persija Jakarta U20 vs PSBS Biak U20
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: terlambat mengumpulkan E-startlist
- Keputusan: denda Rp. 2.500.000,-

18. Tim PSM Makassar U20
- Nama Kompetisi: EPA Super League U20 2025/2026
- Pertandingan: PSM Makassar U20 vs Borneo FC Samarinda
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: dalam pertandingan tersebut ada 5 orang pemain yang mendapatkan kartu kuning
- Keputusan: denda Rp. 12.500.000,-

19. Sdr. Rafli Sandi Sarmito (Pemain Malut United FC U20)

- Nama Kompetisi: EPA Super League U20 2025/2026
- Pertandingan: PSIM Yogyakarta U20 vs Malut United FC U20
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: melakukan pelanggaran serius menendang pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Keputusan: tambahan larangan bermain sebanyak 3 pertandingan; denda Rp.10.000.000,-

20. Sdr. Andhika Mulia Pratomo (Pelatih PSIM Yogyakarta U20)

- Nama Kompetisi: EPA Super League U20 2025/2026
- Pertandingan: PSIM Yogyakarta U20 vs Malut United FC U20
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: melakukan tindakan tidak sportif terhadap perangkat pertandingan
- Keputusan: larangan mendampingi Tim PSIM Yogyakarta U20 sebanyak 4 pertandingan; denda Rp. 12.500.000,-

21. Tim PSIM Yogyakarta U20

- Nama Kompetisi: EPA Super League U20 2025/2026
- Pertandingan: PSIM Yogyakarta U20 vs Malut United FC U20
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: dalam pertandingan tersebut ada 4 orang pemain dan 1 orang ofisial yang mendapatkan kartu kuning
- Keputusan: denda Rp. 12.500.000,-

22. Sdr. Raheem Nugraha Jaya Prayitno (Pemain Bhayangkara Presisi Lampung FC U20)

- Nama Kompetisi: EPA Super League U20 2025/2026
- Pertandingan: Bhayangkara Presisi Lampung FC U20 vs Arema FC U20
- Tanggal Kejadian: 26 Oktober 2025
- Jenis Pelanggaran: memukul pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Keputusan: tambahan larangan bermain sebanyak 3 pertandingan; denda Rp.10.000.000,-

 

Klasemen Super League

 

 
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
35
Borneo FC
9
9
0
0
21
4
17
27
2
35
Persija Jakarta
10
6
2
2
20
10
10
20
3
35
Malut United
10
6
2
2
19
12
7
20
4
35
Persib
9
6
1
2
14
6
8
19
5
35
Persita
10
5
3
2
14
10
4
18
6
35
PSIM
10
5
3
2
13
11
2
18
7
35
Arema FC
10
4
3
3
16
14
2
15
8
35
Bhayangkara FC
10
4
3
3
9
6
3
15
9
35
Persebaya
9
4
2
3
11
9
2
14
10
35
Bali United
10
3
4
3
14
16
-2
13
11
35
Persik
10
3
2
5
11
14
-3
11
12
35
Madura United
10
2
4
4
8
11
-3
10
13
35
Dewa United
10
3
1
6
11
20
-9
10
14
35
PSM Makasar
9
1
6
2
9
9
0
9
15
35
Persijap
10
2
2
6
9
16
-7
8
16
35
PSBS Biak
10
1
3
6
8
19
-11
6
17
35
Persis
10
1
2
7
9
20
-11
5
18
35
Semen Padang
10
1
1
8
6
15
-9
4
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

 

(*)

Baca Berita Terkini Tribun Kaltara di Google News

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved