TAG
Natal dan Tahun Baru
-
Beberapa komoditas bahan pangan di pasar Imbayud Taka Tideng Pale, Tana Tidung mengalami kenaikan harga menjelang perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru.
Selasa, 10 Desember 2024
-
Jelang momen libur panjang Nataru DPRD Kaltara menekankan kepada instansi terkait pengecekan armada speedboat maupun angkutan transportasi lainnya.
Senin, 9 Desember 2024
-
Mulai 18 Desember 2025, Kansar Taraka akan menempatkan 70 personel di pelabuhan dan bandara dalam Siag SAR jelang Natal dan Tahun Baru.
Senin, 9 Desember 2024
-
Ketua Komisi III DPRD Kaltara menyebutkan perlu adanya pemantauan harga bahan pangan di pasar-pasar menjelang perayaan Nataru.
Minggu, 8 Desember 2024
-
Ketua DPRD Kaltara menghadiri menghadiri Rakor FKPD Kaltara dalam menghadapi hari besar dan libur panjang, yakni Natal dan Tahun Baru.
Sabtu, 7 Desember 2024
-
Sebanyak 60 personel Polres Tana Tidung diturunkan dalam Pos Pengamanan dan Pos Pelayanan jelang Natal dan Tahun Baru (Nataru).
Sabtu, 7 Desember 2024
-
Jelang Natal dan Tahun Baru 2025, Pj Bupati PPU ( Penajam Paser Utara ), Muhammad Zainal Arifin memantau harga bahan pokok dan gas LPG 3 kg di PPU.
Jumat, 6 Desember 2024
-
Jelang Nataru, harga telur ayam mengalami penurunan di Pasar Induk Tanjung Selor, Bulungan, kini telur ayam dihargai Rp 290.000 per ikat.
Kamis, 5 Desember 2024
-
Subsidi Ongkos Angkut (SOA) barang kebutuhan pokok (Bapok) baik sungai maupun udara terus bergulir hingga saat ini.
Rabu, 4 Desember 2024
-
memasuki Desember 2024, DKUPP Nunukan mengatakan hingga saat ini harga Bapok di pasaran masih terbilang normal. Namun, belum bisa prediksi besok.
Rabu, 4 Desember 2024
-
Menjelang perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, Dishub Tana Tidung akan laksanakan operasi gabungan untuk mengawal ketertiban pengendara di jalan.
Rabu, 4 Desember 2024
-
Mendekati Natal dan Tahun Baru, DPRD Kaltara minta Pemprov Kaltara serta kabupaten dan kota di Kalimantan Utara pantau harga bahan pokok di pasar.
Rabu, 4 Desember 2024
-
Berikut jadwal keberangkatan kapal feri KMP Manta rute Tana Tidung-Tarakan, Kalimantan Utara siang ini, Senin 2 Desember 2024.
Senin, 2 Desember 2024
-
Menjelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 diperkirakan akan terjadi kenaikan jumlah penumpang 7 hari sebelum dan 7 hari setelah perayaan.
Sabtu, 30 November 2024
-
Natal dan Tahun Baru harga tiket pesawat Tarakan-Jakarta akan diturunkan pemerintah pusat. Mendengar informasi ini tentu disambu baik DPRD Kaltara,
Kamis, 28 November 2024
-
Dishub Tana Tidung telah meminta adanya penambahan jadwal keberangkatan kapal feri KMP Manta kepada operatator jelang Natala dan Tahun Baru.
Selasa, 26 November 2024
-
Harga Tiket speedboat reguler Tana Tidung-Tarakan Kalimantan Utara jelang Natal dan Tahun Baru tidak ada perubahan tetap sama Rp 235 ribu per orang.
Senin, 25 November 2024
-
Jelang Natatl dan Tahun Baru terjadi kenaikan penumpang speedboat reguler rute Tana Tidung-Tarakan Kalimantan Utara. Berikut jadwal hari ini.
Sabtu, 23 November 2024
-
Mulai Desember 2024 ada penambahan 2 armada speedboat untuk melayani penumpang dari Pelabuhan Keramat Sedulun, Tana Tidung tujuan Tarakan, Kaltara.
Jumat, 22 November 2024
-
Tiga momen ini merupakan pengguna jasa penerbangan perintis di Long Ampung Malinau Kalimantan Utara begitu padat. Apalagi jelang Natal dan Tahun Baru.
Kamis, 21 November 2024
© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved