Berita Nunukan Terkini

Kadisdikbud Nunukan Harap Siswa Ikut Disuntik Vaksin Corona, Begini Tanggapan Jubir Satgas Covid-19

Kadisdikbud Nunukan harap siswa ikut disuntik vaksin corona, begini tanggapan Jubir Satgas Covid-19.

Penulis: Febrianus Felis | Editor: M Purnomo Susanto
TRIBUNKALARA.COM/FELIS
Peneriman peserta didik baru di SMPN 1 Nunukan, belum lama ini. TRIBUNKALTARA.COM/ Febrianus Felis 

"Tiap minggu kita evaluasi capaian vaksinasi. Sampai minggu kemarin baru 13 persen capaian kita. Nah, untuk minggu ini belum lagi karena masih berlangsung vaksinasi massalnya. Mengenai kasus positif Covid-19, mulai berangsur surut, meskipun tiap hari ada saja penambahan kasus konfirmasi," ungkapnya.

Baca juga: Update, Penyelesaian Vaksinasi Covid-19 Malinau Capai 16,55 Persen, 15.016 Sasaran Menunggu Dosis 2

Sekadar diketahui, per hari Jumat (20/08), kasus positif Covid-19 di Nunukan bertambah 90 pasien. Sembuh 19 orang dan 2 kasus meninggal dunia.

Sehingga jumlah terkonfirmasi Covid-19 Kabupaten Nunukan per hari Jumat (20/08) sebanyak 5.173 kasus. Adapun rincian kasus sebagai berikut:
- Sebanyak 1.286 pasien sedang dirawat.
- Sebanyak 3.785 pasien dinyatakan sembuh.
- Sebanyak 102 pasien meninggal dunia.
- Suspek yang dipantau 1 orang.
- Kontak erat yang dipantau 33 orang.

Penulis: Febrianus Felis

Jangan Lupa Like Fanpage Facebook TribunKaltara.com

Follow Twitter TribunKaltara.com

Follow Instagram tribun_kaltara

Subscribes YouTube Tribun Kaltara Official

Sumber: Tribun Kaltara
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved