Timnas Indonesia
Sebab Pemain PSM Makassar dan Persib Ini Batal ke Timnas Indonesia Jelang Piala AFF, Alasan PSSI
Ini sebab sebenarnya sehingga pemain PSM Makassar dan Persib Bandung di Liga 1 ini batal ke Timnas Indonesia jelang Piala AFF 2024.
Shin Tae-yong melihat lagi lebih detail siapa saja pemain yang seharusnya dipanggil ke timnas Indonesia.
"Ini lebih ke alasan taktik dan strategi saja."
"Lagi pula ini kan baru TC."
"Nantinya hanya 23 pemain saja yang dipilih," kata Sumardji.
Sementara itu, timnas Indonesia akan tampil di turnamen yang dulu bernama Piala AFF tersebut.
ASEAN Cup 2024 digelar pada 8 Desember 2024 sampai 5 Januari 2025.
Timnas Indonesia tergabung ke dalam Grup B bersama Vietnam, Myanmar, Laos, dan Filipina.
PSSI memutuskan untuk memilih Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, sebagai kandang timnas Indonesia.
Baca juga: 21 Daftar Pemain Timnas Indonesia Menuju Piala AFF, Ada Jagoan Persija, Persib, hingga PSM Makassar
Cek daftar pemain Timnas Indonesia pilihan Shin Tae-yong menuju Piala AFF
Cahya Supriadi
Daffa Fasya
Erlangga Setyo
Ikram Algiffari
PSM Makassar
Persib Bandung
Timnas Indonesia
Piala AFF
PSSI
Sumardji
Shin Tae-yong
pemusatan latihan
Ricky Pratama
Iqbal Gwijangge
pemain
Liga 1
TribunKaltara.com
Bali United
Barito Putera
ASEAN Cup
| Tak Gentar Hadapi Brasil, Mathew Baker Pede Timnas Indonesia U-17 Punya Potensi Besar |
|
|---|
| Timnas Indonesia Tanpa Pelatih, Erick Thohir Ungkap Ada 5 Kandidat Pengganti Kluivert |
|
|---|
| Brasil Gulung Honduras 7-0 di Piala Dunia U-17 2025, Timnas Indonesia Harus Waspada |
|
|---|
| Respons Nova Arianto usai Timnas Indonesia U-17 Dilibas Zambia, Soroti Mental Pemain |
|
|---|
| Jadwal Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2025: Zambia jadi Ujian Pertama |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/penjelasan-PSSI-terbaru.jpg)