TAG
terbakar
-
Musibah kebakaran di Tana Tidung, pada Kamis (23/1/2025) akibatkan 9 bangunan terdampak dan 6 diantaranya habis terbakar, dan 4 orang alami luka bakar
Jumat, 24 Januari 2025
-
Kebakaran terjadi lagi di RT 4 Desa Kuala Lapang, Kecamatan Malinau Barat, Kabupaten Malinau Kalimantan Utara pada Senin (13/1/2025) sore.
Senin, 13 Januari 2025
-
Masyarakat di Tana Tidung dihebohkan dengan adanya 1unit sepeda motor terbakar di Lapangan RTH Djoesoef Abdullah, saat malam tahun baru.
Rabu, 1 Januari 2025
-
Pekerja gudang dan penjualan BBM di Kecamatan Sebuku, Nunukan Kalimantan Utara alami luka bakar, ketka menghidupkan mesin pompa.
Sabtu, 16 November 2024
-
Terjadi kebakaran di Desa Jelarai Selor, Kecamatan Tanjung Selor, Bulungan Kalimantan Utara tadi malam, Jumat (1/11/2024) 7 rumah terbakar.
Sabtu, 2 November 2024
-
Berita duka datang dari Maluku Utara, setelah speedboat yang ditumpangi Calon Gubernur Benny Laos terbakar, dan mengakibatkan dirinya wafat.
Sabtu, 12 Oktober 2024
-
Terbakarnya speedboat di Pulau Taliabu, Provinsi Maluku Utara menyebabkan wafatnya Calon Gubernur Maluku Utara Benny Laos beserta beberapa penumpang.
Sabtu, 12 Oktober 2024
-
Tragedi jelang Pilkada, speedboat rombongan calon gubernur Maluku Utara Benny Laos terbakar saat mau berangkat kampanye ke Pulau Taliabu.
Sabtu, 12 Oktober 2024
-
Rumah toko (ruko) di Jl Semangka Tanjung Selo, Bulungan, Kalimantan Utara yang terbakar pada Jumat (27/09/2024), ternyata bukan kali ini saja.
Jumat, 27 September 2024
-
Kecelakaan lalulintas melibatkan dua kendaraan bermotor terjadi di Jl Sabanar Lama Tanjung Selor, Bulungan pada Selasa (20/08/2024) pukul 13.25 Wita.
Selasa, 20 Agustus 2024
-
10 orang alami luka bakar akibat asrama Desa Sanal di RT 001, Desa Mansalong, Nunukan, Kalimantan Utara terbakar pagi ini, Sabtu 22 Juni 2024.
Sabtu, 22 Juni 2024
-
Update pasangan suami istri di Sebatik, Nunukan, Kalimantan Utara tewas tersengat listrik, polisi temukan daging dan rambut terbakar di kawat.
Jumat, 14 Juni 2024
-
Kebakaran yang terjadi sekitar pukul 12.00 WITA siang tadi, Senin (3/6) menyebabkan pemiliknya mengalami luka bakar di bagian lengan dan bahu kanan.
Senin, 3 Juni 2024
-
Korban yang alami luka bakar, akibat rumah terbakar di RT 1 Kelurahan Karang Harapan, Tarakan, Kalimantan Utara diungsingkan ke rumah keluarganya.
Senin, 3 Juni 2024
-
Hendak berangkat ke Tanjung Selor, Rosdiah mendengar kabar bahwa rumah kontrakan miliknya di Kelurahan Kampung Satu, Tarakan Kaltara terbakar.
Rabu, 22 Mei 2024
-
Kebakaran kembali terjadi di kawasan pabrik smelter nikel di Kelurahan Pendingin, Kecamatan Sangasanga, Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur.
Sabtu, 18 Mei 2024
-
Berdasarkan hasi pendataan Camat Malinau Utara ada 12 rumah hangus terbaka didugar dari medelaknya handphone yang dichargr atau dicas di atas kulkas.
Sabtu, 18 Mei 2024
-
Bupati Bulungan sebut, apakah memungkinkan dapat membantu untuk biaya perbaikan kembali rumah yang hangus terbakar, dengan anggaran dari APBD.
Jumat, 17 Mei 2024
-
Pemilik rumah yang terbakat tidak ada di rumah, Darwis pemilik rumah pergi ke laut, sedangkan istri dan anaknya menginap di rumah keluarga.
Jumat, 19 April 2024
-
Dua rumah hangus terbakar si jago merah tepatnya di RT 11 Kelurahan Kampung Enam Kota Tarakan.
Senin, 1 April 2024
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved