Lowongan Kerja Kaltara
5 Lowongan Kerja PT PKN bagi Lulusan SMA/SMK-S1 di Bulungan, Cek Cara Daftarnya
PT Pesona Khatulistiwa Nusantara buka lowongan kerja terbaru bagi lulusan SMA/SMK-S1 di Bulungan Kaltara, cek Persyaratan dan Cara Daftar.
Penulis: Maharani Devitasari | Editor: Cornel Dimas Satrio
- Memiliki integritas yang baik
- Mampu bekerja secara tim maupun individual
- Penempatan Site Kabupaten Bulungan-Kaltara (roster 8:2)
2. Operator Drilling
Batas akhir daftar: 15 November 2025
Persyaratan:
- Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
- Pengalaman min. 3 tahun sebagai operator drilling
- Dapat mengoperasikan dan merawat mesin bor
Baca juga: 3 Lowongan Kerja PT Phoenix Resources International Lulusan D3-S1 di Tarakan, Cek Link Daftar
- Dapat melaksanakan pengeboran inti (core drilling) dan pengeboran lubang terbuka (open hole drilling)
- Pengawasan K3LH (Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan)
- Memiliki sertifikat juru bor (lebih diutamakan)
- Memiliki integritas yang baik
- Bersedia ditempatkan di Kabupaten Bulungan-Kaltara
3. Safety System & Audit Supervisor
PT Pesona Khatulistiwa Nusantara
PT PKN
perusahaan tambang
lowongan kerja
lulusan SMA/SMK
Lulusan D3-S1
posisi kerja
Persyaratan
Cara Daftar
Link Pendaftaran
Bulungan
Kaltara
Kalimantan Utara
| 4 Lowongan Kerja Kalimantan Aluminium Industry Lulusan D3-S1 di Bulungan, Cek Cara Daftar |
|
|---|
| 4 Lowongan Kerja PT Freeport Indonesia bagi Lulusan SMA-S1, Begini Cara Daftarnya |
|
|---|
| 3 Lowongan Kerja PT Phoenix Resources International Oktober 2025, Penempatan di Tarakan |
|
|---|
| Lowongan Kerja PT Phoenix Resources International bagi Lulusan S1 di Tarakan, Cek Link Daftar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltara/foto/bank/originals/LOWONGAN-KERJA-3.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.